Bolatimes.com - Mantan pelatih Leicester City, Claudio Ranieri kembali ke Liga Primer Inggris untuk menyelamatkan klub London, Fulham dari zona degradasi.
Raineri menggantikan Slavisa Jokanovic yang dipecat dari Fulham. Pelatih asal Italia itu direkrut oleh Presiden Fulham, Shahid Khan pada hari Rabu, (14/11/2018).
Dan pemecatan Jokanovic telah diumumkan, dengan mantan Leicester, Inter dan bos Chelsea Ranieri kembali ke papan atas Inggris.
Baca Juga:
Indonesia Hajar Prancis 9-2 di Ajang Homeless World Cup 2018
''Merupakan suatu kehormatan untuk menerima undangan dan kesempatan dari Khan untuk melatih Fulham, klub fantastis dengan tradisi dan sejarah,'' kata Claudio Ranieri dilansir bolatimes.com dari situs resmi klub.
Bersama Fulham, Raniere tak ingin hanya menargetkan bertahan di Liga Primer Inggris, ia ingin membawa Fulham ke papan atas klasemen seperti apa yang sudah ia lakukan di Leicester City pada 2016.
''Tujuan di Fulham tidak boleh hanya bertahan di Liga Premier. Kami harus selalu menjadi lawan yang sulit dan harus berharap untuk berhasil. Skuad Fulham ini memiliki bakat luar biasa yang bertentangan dengan posisinya di klasemen. Saya tahu klub ini sangat mampu melakukan penampilan yang lebih baik,'' jelas Ranieri.
Baca Juga:
Salah Kirim Email, Pemain Inter Milan Gagal Perkuat Timnas
Claudio Ranieri akan segera bekerja mempersiapkan laga pekan ke-13 Liga Primer Inggris menjamu Southampton di Stadion Craven Cottage, Sabtu (24/11/2018).
Berita Terkait
-
Profil Kenny Tete, Pemain Fulham Keturunan Indonesia yang Akan Dihadapi Elkan Baggott
-
Hasil Liga Inggris: Erling Haaland Cetak Hattrick, Manchester City Bantai Fulham
-
Hasil Laga Pramusim: Liverpool Bantai Leicester City 4-0, Darwin Nunez Cetak Gol
-
Kurang Hoki di Liga Inggris, Gelandang Timnas Thailand Pulang Kampung
-
Profil Suphanat Mueanta, Wonderkid Thailand yang Susul Jejak Elkan Baggott ke Inggris
-
Ingin Tiru Elkan Baggott, Striker Timnas Thailand Coba Peruntungan di Klub Jawara Liga Inggris
-
Daftar Lengkap Tim Promosi dan Degradasi di 6 Liga Top Eropa, Premier League Penuh Kejutan
-
Karena Aturan Baru, Pemain Indonesia Kini Bisa Main di Liga Inggris seperti Striker Muda Thailand
-
Berkat Aturan Baru, Striker Thailand Bisa Langsung Main di Klub Liga Inggris Leicester City
-
Kisah Tragis Leicester City, Jawara Liga Inggris 2015/2016 yang Kini Terdegradasi
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib