Bolatimes.com - Link live streaming Liverpool vs Real Madrid di final Liga Champions. Pertandingan ini akan digelar di Stade de France, Paris, Prancis, Minggu (29/5/2022) dini hari WIB.
Pertemuan ini bukanlah yang pertama kalinya bagi Liverpool dan Real Madrid di Liga Champions. Tercatat, kedua tim sudah sering berhadapan di kompetisi kasta tertinggi Eropa, bahkan di antaranya di partai final.
Di era European Cup, Liverpool dan Real Madrid berhadapan di final musim 1980/81. Dalam pertandingan yang digelar di Parc des Princes, Paris, The Reds menang tipis dengan skor 1-0 berkat gol Alan Kennedy. Ini menjadi gelar ketiga Liverpool di kompetisi kasta teratas Benua Biru.
Baca Juga:
Konflik PSSI dan Shin Tae-yong soal Sewa Lapangan Jadi Sorotan Media Vietnam
Di era Liga Champions, keduanya kembali berhadapan di final musim 2017/18. Dalam laga yang digelar di Olimpiyskiy Stadium, Kiev, Ukraina, Real Madrid berhasil mempecundangi Liverpool dengan skor telak 3-1.
Gelar tersebut merupakan gelar Liga Champions ke-13 Madrid. Sekaligus menjadi hattrick yang ditorehkan Los Blancos bersama pelatih Zinedine Zidane; 2015/16 - 2016/17 - 2017/18.
Kini di bawah asuhan pelatih Carlo Ancelotti, yang sukses memenangi gelar Liga Champions ke-10 Real Madrid pada musim 2013/14, membidik gelar ke-14 bagi Los Blancos.
Baca Juga:
Jelang lawan Liverpool di Final Liga Champions, Carlo Ancelotti Minta Dukungan Fans Everton
Gelar yang akan semakin mengukuhkan posisi El Real sebagai klub dengan gelar Liga Champions terbanyak.
Sementara bagi Liverpool, mereka tidak hanya membidik gelar Liga Champions ke-7, akan tetapi juga bertekad menorehkan sejarah dengan merengkuh treble atau tiga gelar.
Sebagaimana diketahui Liverpool musim ini sudah memenangi dua gelar, yaitu Piala Liga Inggris dan Piala FA. Dua gelar tersebut diraih pasukan Jurgen Klopp dengan mengalahkan Chelsea lewat adu penalti di partai final.
Baca Juga:
Timnas Bangladesh Tiba di Indonesia, Langsung Jadwalkan Latihan
Di ajang Liga Premier, musim ini Liverpool nyaris merebut mahkota juara dari Manchester City. Mereka hanya tertinggal satu poin dari The Citizens di klasemen akhir musim 2021/22.
Pertandingan menentukan tersebut bisa disaksikan secara streaming dengan mengklik tautan ini: link live streaming Liverpool vs Real Madrid.
Baca Juga:
Kisah Youtuber Inggris Rela Beli Bus Demi Angkut Fans Liverpool Nonton Final Liga Champions di Paris
Berita Terkait
-
Liverpool Sodori Kontrak Baru, Virgil van Dijk Mau Nerima?
-
Mohamed Salah Isyaratkan Tinggalkan Liverpool
-
4 Alasan Man United Harus Singkirkan Erik ten Hag
-
Xabi Alonso Benar-Benar akan Jadi Milik Liverpool, Bisa Bikin Bayern Muenchen Gigit Jari
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Gelandang Persib Banjir Dukungan Usai 1 vs 4: Declan Rice Hingga Ratusan Komentar
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Liverpool Sodori Kontrak Baru, Virgil van Dijk Mau Nerima?
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya