Bolatimes.com - Luis Suarez tampil mengesankan ketika Barcelona memetik kemenangan 5-1 atas Real Madrid di Stadion Camp Nou pada laga lanjutan La Liga, akhir pekan lalu. Ia mencetak tiga gol pada laga bertajuk El Clasico tersebut.
Luis Suarez bergabung Barcelona dari Liverpool pada 2014. Ia pun langsung menjelma sebagai bomber tajam sekaligus tandem serasi untuk Lionel Messi. Terbukti, ia mampu mencetak 159 gol dan menyumbang 88 assist dalam 212 penampilan.
Kendati demikian, Suarez menegaskan Barcelona perlu mencari sosok penyerang baru. Ia menyadari usia yang sudah 31 tahun tak akan bisa diandalkan dalam jangka waktu yang panjang.
Baca Juga:
Pep Guardiola Khawatir dengan Kondisi Kevin De Bruyne
''Datangnya bomber baru? Jelas Barca membutuhkan pemain nomor sembilan yang baru, mengingat saya sudah berusia 31 tahun,'' kata Suarez, seperti dikutip Marca.
''Barcelona harus fokus memikirkan masa depan tim dan pemain-pemain baru akan terus datang ke sini. Setiap hari selalu ada nama pemain yang dihubungkan ke tim ini,'' tuturnya menambahkan.
Sejauh ini, Barcelona dikabarkan telah memiliki daftar kandidat untuk menjadi penerus Luis Suarez. Salah satunya adalah bintang Liverpool, Roberto Firmino. Pemain asal Brasil itu dianggap sebagai striker modern meski jumlah golnya baru 38 gol dari 113 pertandingan.
Baca Juga:
Jarang Main, Buffon Punya Peran Khusus di PSG
Selain Firmino, Barcelona dirumorkan juga naksir kepada mantan anak didiknya di La Masia dulu, yakni Mauro Icardi. Kualitas striker asal Argentina itu pun telah terbukti dengan trofi top skor Serie A musim lalu.
Berita Terkait
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Ngeri! Pemain Incaran Sebut Barcelona Disebut Miskin, Hina gak sih?
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Euro 2024: Courtois Memastikan Dirinya Absen, Ini 4 Kiper Timnas Belgia bakal Bersaing
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Usai Barcelona Dibantai Villarreal, Xavi Hernandez bakal Angkat Kaki dari Kursi Pelatih
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Karim Benzema Dikabarkan Ingin Meninggalkan Liga Arab Saudi dan Kembali ke Eropa
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib