Bolatimes.com - Minggu (8/4/2018) malam akan mempertemukan derby Madrid antara Real Madrid kontra Atletico Madrid pada pekan ke-33 di Liga Spanyol yang akan berlangsung di Stadion Santioago Bernabeu.
Saat ini posisi klasemen Real Madrid berada di posisi ke-3 dibawah Atletico Madrid, pada laga nanti malam merupakan kesempatan Los Blancos untuk mengambil poin untuk menggeser Atletico dari posisinya, tercatat hanya selisih empat poin.
Squad Zinedine Zidane telah menjalai pertandingan terkahirnya melawan Juventus pada leg pertama perempat final Liga Champions dengan luar biasa.
Hal tersebut membuat mental pemain semakin tinggi. Performa Isco dan Ronaldo juga sedang di atas angin.
Saat laga persahabatan dengan Argentina, Isco tampil apik bersama Spanyol dengan mencetak hat-trick, sedangkan Ronaldo tampil memukau saat melawan Juventus dengan mencetak dua gol.
Sementara pelatih Atletico Madrid Diego Simeone melihat kelemahan El Real pada lini belakang, seperti yang dilansir dari Sky Sports Simeone menjelaskan pertahanan Real Madrid terburuk dalam delapan tahun terakhir dan lebih banyak kebobolaan daripada Getafe musim ini.
Hal itu akan menguntungkan Atletico, dengan Koke yang memiliki peran besar di lini tengah akan memberikan kemudahan kepada Antonie Griezman dalam mencetak gol.
Tetapi bukan hanya Griezman saja yang patut diwaspadai, masih ada Diego Costa yang bisa menjadi ancaman bagi para pemain bertahan Real Madrid.
Ini menjadi pertandingan pertama Costa bersama Atletico di Bernabeu semenjak dirinya mencetak gol pada tahun 2013.
Saat itu Costa membuat kerepotan Sergio Ramos dkk di lini belakang.
Pertemuan Real Madrid antara Atletico Madrid pada tiga pertandingan terakhir terjadi pada babak semifinal Liga Champions dan La liga.
Real Madrid memperoleh kemenangan pada babak semifinal Liga Champions dan berakhir imbang di La Liga.
Bolatimes.com/Andiarsa Nata
Berita Terkait
-
Miroslav Fernando Kembangkan Talenta di Eropa usai Terpental dari Seleksi Timnas Indonesia U-16
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Euro 2024: Courtois Memastikan Dirinya Absen, Ini 4 Kiper Timnas Belgia bakal Bersaing
-
Karim Benzema Dikabarkan Ingin Meninggalkan Liga Arab Saudi dan Kembali ke Eropa
-
Simeone Ketagihan Permalukan Real Madrid, Los Blancos Punya Catatan Apik Jelang Bentrok Lawan Atletico
-
Carlo Anceloti Puas Penampilan Real Madrid, tapi Minta Pemainnya Waspadai Manuver Girona
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
David Alaba Cedera Parah, Setelah Real Madrid Bantai Villareal 4-1 dan Pastikan Lolos 16 Besar Liga Champion
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib