Bolatimes.com - Link live streaming Bali United vs PSM Makassar di playoff Kualifikasi Liga Champions Asia 2023-2024. Duel berlangsung di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali pukul 18.00 WIB.
Ini merupakan pertandingan leg pertama playoff Liga Champions Asia. Bali United dan PSM Makassar bakal berburu tiket ke Kualifikasi Liga Champions Asia.
Bali United selaku tuan rumah bisa memanfaatkan dukungan suporter guna meraih kemenangan demi membawa modal positif sebelum bertandang ke markas PSM Makassar di leg kedua.
Baca Juga:
Marselino Ferdinan Sadar Takkan Selamanya Jadi Pesepak Bola, Buka Peluang Ganti Profesi
Status Bali United dalam pertandingan ini adalah juara Liga 1 2021/2022. Tentu mereka tidak boleh anggap enteng PSM yang merupakan kampiun musim lalu.
Catatan pertemuan PSM dengan Bali United pun lebih menguntungkan Juku Eja. Dalam lima perjumpaan terakhir, tim besutan Bernardo Tavares tidak terkalahkan.
Hasil musim lalu bisa menjadi sedikit gambaran bagaimana kuatnya dominasi PSM atas Bali United. Di pertemuan pertama, PSM mampu menang 2-0, sebelum menahan imbang 2-2 Serdadu Tridatu di Bali.
Meski demikian, pertemuan lalu tidak bisa serta merta dijadikan patokan. Apalagi, kedua tim sudah melakukan beberapa perubahan dalam skuadnya jelang menyambut musim baru.
Oleh sebab itu laga ini diprediksi bakal menarik. Dua tim juara akan saling berhadapan untuk mendapatkan tiket menuju kualifikasi Liga Champions Asia 2023-2024.
Setelah pertandingan ini, PSM bakal gantian menjamu Bali United pada 10 Juni mendatang di Stadion BJ Habibie, Parepare.
Baca Juga:
Belum juga Debut di Timnas Indonesia Senior, Duo Pemain Naturalisasi Anyar Terancam Turun Kelas
Link live streaming Bali United vs PSM Makassar klik tautan berikut ini.
Berita Terkait
-
Kinerja Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Jordi Amat Menurun Usai Dibantai Klub Jepang? Begini Statistiknya
-
Lagi-lagi Jordi Amat Alami Nasib Buruk usai Kena Bantai Wakil Jepang, Suporter Johor Darul Takzim Bereaksi
-
Kisah Shin Tae-yong Gagalkan Al Nassr Juara Liga Champions Asia, Belum Juara Lagi Sampai Sekarang
-
Makin Bersinar! Eks Striker Borneo FC, Matheus Pato Cetak Gol Perdana di Liga Champions Asia 2023/24
-
Bukan Klub atau Wasit, Apparel Ini Resmi Jadi Wakil Indonesia di Liga Champions Asia 2023/2024
-
4 Liga di ASEAN Punya Wakil di Fase Grup Liga Champions Asia 2023/2024, Indonesia Kapan?
-
Beruntung, Eks Persebaya Manuchekhr Dzhalilov Satu Grup dengan Klub Cristiano Ronaldo di Liga Champions Asia
-
Momen Cristiano Ronaldo Marah-marah di Laga Al Nassr vs Shabab Al-Ahli, Eh Malah Diajak Selfie
-
Hasil Pembagian Pot Undian Fase Grup Liga Champions Asia 2023/2024, Jordi Amat Bisa Satu Grup dengan Ronaldo?
-
Cristiano Ronaldo Bikin Assist, Antar Al Nassr Lolos ke Liga Champions Asia 2023/2024
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024