Bolatimes.com - Hasil Liga Jerman pekan ke-16, Rabu (15/12/2021) dini hari WIB, menyajikan partai menarik. Salah satunya, Bayern Munich pesta lima gol ke gawang VfB Stuttgart.
Bayern Munchen menggelar pesta gol dalam laga tandang Liga Jerman terakhir mereka pada tahun 2021 dengan melumat VfB Stuttgart 5-0 di Stadion Mercedes-Benz Arena, Selasa waktu setempat.
Serge Gnabry dan Robert Lewandowski menjadi aktor utama dalam pesta gol Bayern, masing-masing mengemas trigol dan dwigol ke gawang Stuttgart yang kesulitan membendung ketajaman tamunya, terutama di babak kedua.
Baca Juga:
Hasil Liga Inggris Semalam: Man City Pesta 7 Gol Lawan Leeds United
Kemenangan ini membuat Bayern Munich kian mantap di puncak klasemen dengan koleksi 40 poin atau unggul sembilan poin dari Borussia Dortmund yang baru main sehari berselang.
Sedangkan Stuttgart, yang harus merelakan catatan nirkalah tiga laga mereka berakhir, tertahan di urutan ke-15 dengan 17 poin, demikian catatan laman resmi Liga Jerman.
Sementara di laga lainnya, tren buruk Wolfsburg berlanjut seusai dipecundangi FC Cologne dengan skor 2-3 di Stadion Volkswagen Arena.
Baca Juga:
Sesumbar, Park Hang-seo Tantang Timnas Indonesia Serang Vietnam Lewat Sayap
Hasil itu membuat tim besutan Florian Kohfeldt kini menelan empat kekalahan beruntun dalam rentetan lima laga nirmenang, yang sebelumnya membuat Wolfsburg memutuskan memecat Mark van Bommel.
Hasil Liga Jerman semalam, Rabu (15/12/2021) dini hari WIB.
VfB Stuttgart vs Bayern Munich (0-5)
Wolfsburg vs Koln (2-3)
Mainz vs Hertha Berlin (4-0)
Arminia Bielefeld vs VfL Bochum (2-0)
Baca Juga:
Elkan Baggott Absen, Media Vietnam: Kerugian Besar bagi Shin Tae-yong
Berita Terkait
-
Kapan Pertandingan Euro 2024? Ini 21 Negara yang Akan Duel, Cek Jadwal Lengkap Disini
-
5 Skenario Man United Lolos 16 Liga Champions Termasuk Laga Formalitas Bayern Munchen
-
Benarkah Robert Lewandowski Debut di Timnas Polandia sebagai Bek? Cek Faktanya!
-
Debut Pahit Harry Kane, Gagal Bawa Bayern Munich Juara Piala Super Jerman usai Dibantai RB Leipzig
-
Harry Kane Resmi Gabung Bayern Munich, Mimpi Menangkan Trofi akan Segera Terwujud
-
5 Klub Top Eropa yang Pernah Jalani Tur Pramusim di Indonesia, Ada Liverpool
-
Unggul Dua Gol Lebih Dulu, Liverpool Kalah Dramatis 3-4 dari Bayern Munich
-
Kisah Klub Liga Jerman Hertha BSC Mainkan 3 Pemain Bersaudara Kandung, Ternyata Dilatih Ayah Sendiri
-
Profil Greuther Furth, Klub Divisi 2 Liga Jerman yang Nyaris Kalahkan Liverpool
-
3 Bintang Korea Selatan yang Kini Bermain di Klub Top Eropa, Nomor 1 Setim dengan Neymar dan Kylian Mbappe
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib