Bolatimes.com - Nama Erling Haaland bergema seusai membawa Borussia Dortmund menaklukkan Bayer Leverkusen dalam laga pekan kempat Bundesliga Jerman 2021/22, Sabtu (11/09/2021) malam.
Haaland sukses menyumbangkan dua gol hingga mengantarkan Borussia Dortmund menang tipis atas Bayer Leverkusen dengan skor 4-3.
Sedangkan dua gol kemenangan Dortmund lainnya dicetak oleh Julian Brandt dan Raphael Guerreiro.
Baca Juga:
Bosnya Tajir, Pendapatan Endorse Asisten Raffi Ahmad Tak Kalah Fantastis
Di sisi lain, brace yang diciptakan oleh Haaland itu disambut sorakan pendukung tuan rumah yang memadati Stadion BayArena.
Menyadur Marca, Sejumlah suporter tampak geram lalu melempar gelar bir plastik ke lapangan seusai penyerang asal Norwegia itu merayakan gol untuk kedua kalinya.
Mengetahui tindakan itu, Haaland bersikap. Ia mengambil salah satu gelas bir lalu mendekatkannya ke hidup, berpura-pura menyesapnya.
Baca Juga:
Intip Gaya BCL Bersepeda, Sukses Bikin Netizen Terpana
Tak berselang lama, ia melemparkan gelas tersebut ke lapangan sembari menunjukkan sorotan mata sinis. Aksinya terekam kamera dan videonya beredar di media sosial.
Yang tak kalah menjadi sorotan usai laga Borussia Dortmund vs Bayer Leverkusen, Erling Haaland juga bersyukur setelah sukses mengantarkan Dormund menang. Ia lagi-lagi mengucap Alhamdulillah.
"Alhamdulillah," tulis Haaland dengan emoticon cinta, mengomentari cuitan Twitter resmi Dortmund.
Baca Juga:
Selain Rogerio Ceni, Inilah Daftar Kiper yang Pernah Jadi Top Skor Klub
Kemenangan Haaland cs ini membuat Borussia Dortmund mengoleksi sembilan poin, tertinggal tiga poin dari pemuncak klasemen Wolfsburg.
Videonya bisa ditonton di sini.
Baca Juga:
Stanley Matthews, Legenda Inggris yang Sabet Ballon d'Or di Usia 41 Tahun
Berita Terkait
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Mantan Awak Tim Bayer Leverkusen Ceritakan Persib pada Keluarganya, Responsnya Positif
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Shayne Pattynama Berpisah dengan Viking FK, Borussia Dortmund Menjadi Klub Favorit Impiannya
-
Syarat Berat AC Milan Bertengger di Puncak Klasemen Liga Champions, Awas Borussia Dortmund Buka Kaleng-Kaleng
-
Jika Ini Terjadi, Guardiola Berani Ambil Risiko Paksa Erling Haaland Lawan Liverpool
-
Striker Gacor Bayer Leverkusen Bikin Heboh, Minta Dua Indomie Pakai Telur
-
Breaking News! Timnas Indonesia U-17 akan Uji Coba Lawan Dortmund dan Monchengladbach
-
Hasil Liga Inggris: Erling Haaland Cetak Hattrick, Manchester City Bantai Fulham
-
Kalahkan Lionel Messi, Erling Haaland Jadi Pemain Terbaik UEFA
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib