Bolatimes.com - Laga fase grup Liga Champions kembali digelar Rabu (27/11/2019) dini hari WIB. Sejumlah tim besar bertemu. Salah satunya adalah Real Madrid vs Paris Saint-Germain (PSG).
Menjamu raksasa asal Prancis, sejatinya Madrid bermain apik dan sempat unggul dua gol lewat brace yang dicetak Karim Benzema. Skor 2-0 bahkan bertahan hingga menit 80. Sayang gol cepat PSG di menit 81 dan 83 membuyarkan kemenangan Real Madrid.
Di pertandingan lain, pelatih Jose Mourinho sukses membawa tim barunya Tottenham Hotspur menang besar dengan skor 4-2 mengalahkan wakil Yunani, Olympiakos.
Baca Juga:
Gara-gara Nonton Timnas U-22, Maria Ozawa Kalahkan Tagar TimnasDay
Masih di grup B, sang pemuncak klasemen Bayern Munchen berpesta gol di kandang Crvena Zvezda. Raksasa jerman itu sukses menggelontorkan setengah lusin gol. Empat gol di antaranya dicetak oleh striker Robert Lewandowski.
Beralih ke grup C, Manchester City ditahan imbang Shakhtar Donetsk 1-1. Meski bermain di kandang sendiri City yang sudah memastikan lolos ke 16 besar gagal mengalahkan tamunya. Sementara Atalanta berhasil menang lawan Dinamo Zagreb dengan skor 2-0.
Llau di grup D, Juventus kembali memetik kemenangan saat menjamu Atletico Madrid. Gol tunggal Paulo Dybala membawa Juventus menang 1-0.
Baca Juga:
Timnas Indonesia U-22 Kalahkan Thailand, Netizen: Pantesan Ada Maria Ozawa
Kemenangan itu memantapkan Juventus kokoh di puncak grup D dengan 13 poin. Sementara Atletico ada di posisi kedua dengan 7 poin. Mereka hanya terpaut satu poin dengan Bayern Leverkusen di posisi ketiga yang sukses mengalahkan Lokomotiv Moscow dengan skor 0-2.
Berikut hasil lengkap pertandingan Liga Champions, Rabu (27/11/2019).
Grup A
Baca Juga:
Ini Target Timnas Balap Sepeda Indonesia di Ajang SEA Games 2019
Galatasaray 1 - 1 Club Brugge
Real Madrid 2 - 2 Paris Saint-German
Grup B
FK Crvena Zvezda 0 - 6 Bayern Munchen
Tottenham Hotspur 4 - 2 Olympiacos
Grup C
Atalanta 2 - 0 Dinamo Zagreb
Manchester City 1 - 1 Shakhtar Donetsk
Grup D
Lokomotif Moscow 0 - 2 Bayer Leverkusen
Juventus 1 - 2 Atletico Madrid
Berita Terkait
-
Pecah Rekor, Erling Haaland Perpanjang Kontrak 10 Tahun di Manchester City
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Diminati Man City, Tijjani Reijnders: Saya Akan Tandatangani Kontrak Baru di AC Milan
-
Mohamed Salah Isyaratkan Tinggalkan Liverpool
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Euro 2024: Courtois Memastikan Dirinya Absen, Ini 4 Kiper Timnas Belgia bakal Bersaing
-
Karim Benzema Dikabarkan Ingin Meninggalkan Liga Arab Saudi dan Kembali ke Eropa
-
Roberto Mancini Menjadi Pelatih Termahal di Piala Asia 2023, Mengalahkan Bayaran Pep Guardiola di Manchester City
-
Simeone Ketagihan Permalukan Real Madrid, Los Blancos Punya Catatan Apik Jelang Bentrok Lawan Atletico
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Manchester United Alami Dua Kekalahan Beruntun, Ruben Amorim Dipecat?
-
Liverpool Sodori Kontrak Baru, Virgil van Dijk Mau Nerima?
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1