Bolatimes.com - Gelar Scudetto tetap menjadi prioritas Napoli di musim ini. Hal tersebut ditegaskan Kalidou Koulibaly.
Napoli saat ini tertinggal enam poin dari pimpinan klasemen Juventus di pekan ketujuh Liga Italia di musim ini. Mereka gagal memangkas poin setelah kalah 3-4 dari Juventus.
Sementara pekan lalu, Napoli hanya meraih satu poin setelah ditahan imbang Torino tanpa gol. Meski demikian, Koulibaly menegaskan bahwa Scudetto tetap menjadi prioritas bagi skuatnya.
Baca Juga:
Persija Permalukan PSS Sleman, Mayang ZP Cetak Hat-trick
"Target kami tetap untuk mengalahkan tim-tim terbaik di Italia dan memenangkan Scudetto," kata Koulibaly kepada wartawan di kamp latihan Timnas Senegal seperti dilansir Football Italia.
"Musim ini lebih sulit karena semua tim menjadi lebih kuat dan Serie A menjadi lebih kompetitif," lanjut bek berusia 28 tahun itu.
"Saya belum membuat awal terbaik untuk musim ini. Juventus tetap tim untuk dikalahkan. Untuk bagian kami, kami harus bekerja lebih keras lagi, meningkatkan permainan kami untuk lebih dekat dengan mereka.
Baca Juga:
Termasuk La Nyalla, Ini 8 Calon Ketum PSSI yang Lolos Verifikasi
Sementara di Liga Champions, Koulibaly mengungkapkan target Napoli. "Target kami adalah untuk lolos ke babak sistem gugur Liga Champions sesegera mungkin."
"Kami memulai dengan baik dengan mengalahkan Liverpool dengan performa terbaik. Kami menyesal tidak mengalahkan Genk, tapi itulah sepakbola."
Meski demikian, masa depan Kalidou Koulibaly masih tetap menjadi sasaran spekulasi. Bek timnas Senegal ini terus dikaitkan dengan beberapa klub terbesar di Eropa.
Baca Juga:
PSIM Tunjuk Liestiadi Sebagai Pelatih Usai Aji Santoso Mundur
"Saya sudah terbiasa dengan itu. Begitu banyak setiap hari, yang mengatakan saya akan pergi. Saat ini, satu-satunya target saya adalah menang bersama Napoli. Saya tidak peduli dengan yang lain," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Prediksi Pertandingan Atalanta vs Frosinone Liga Italia 16 Januari 2024
-
Sempat Dilirik Shin Tae-yong, Gelandang AC Milan Keturunan Indonesia Jadi Sorotan Publik San Siro
-
Dipecundangi Juventus, Pelatih Napoli Ogah Mengakui Kekalahan hingga Salahkan Nasib
-
Liga Champions Matchday 5: Link Live Streaming Real Madrid vs Napoli, Saksikan di Sini
-
Perjalanan Luciano Spalletti, Pelatih Bertangan Dingin yang Kini Tukangi Timnas Italia
-
Kisah Kim Min-jae, Anak Asuh Kesayangan Shin Tae-yong yang Kini Gabung Bayern Munich
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib