Bolatimes.com - Upaya AS Roma untuk memperbaiki posisi di klasemen sementara Serie A gagal setelah takluk dari SPAL. Berikut hasil lengkap dan klasemen Serie A di pekan ke-28 yang berlangsung hingga Minggu (17/3/2019) dini hari WIB.
Bertandang ke Stadion Paolo Mazza di Ferrara, Roma dipaksa menelan kekalahan 1-2 dari tuan rumah SPAL. Gol SPAL dicetakl oleh Mohamed Fares dan Andrea Petagna dari titik penalti. Sedangkan satu gol balasan Roma dicetak Diego Perotti dari titik penalti.
Kekalahan tersebut membuat AS Roma tertahan di urutan kelima klasemen dengan raihan 47 poin. Hasil tersebut membuat Roma gagal menyamai koleksi poin Inter Milan (50 poin) yang berada di peringkat keempat.
Baca Juga:
Hasil Lengkap dan Klasemen La Liga Pekan Ini, Atletico Madrid Tumbang Lagi
Inter Milan baru memainkan laga pekan ke-28 mereka pada Senin (18/3.2019) dini hari WIB melawan rival sekota AC Milan (51 poin) dalam Derby della Madonnina.
Sebaliknya, SPAL meraih 26 poin setelah meraih kemenangan atas Roma dan mengangkat posisi mereka ke urutan ke-15 melewati Udinese (25 poin) yang baru akan menghadapi Napoli (57 poin) pada Senin (18/3) dini hari WIB.
Sementara di laga lain, Sampodoria menang 5-3 di markas Sassuolo. Namun hasil tersebut tidak mengubah posisi mereka di klasemen, Sampdoria urutan kesembilan dengan 42 poin dan Sassuolo di posisi ke-12 dengan 32 poin.
Baca Juga:
Zidane Datang, Real Madrid Menang
Berikut hasil Lengkap dan Klasemen Serie A pekan ke-28:
Pertandingan Sabtu (16/3/2019) :
Cagliari 2 (Joao Pedro 52', Luca Ceppitelli 66')
Fiorentina 1 (Federico Chiesa 88')
Baca Juga:
Menang Dramatis, Manchester City Lolos ke Semifinal Piala FA
Sassuolo 3 (Jeremie Boga 38', Alfred Duncan 63', Khouma Babacar 90+2)
Sampdoria 5 (Gregoire Defrel 15', Fabio Quagliarella 36', Karol Linetty 39', Dennis Praet 46', Manolo Gabbiadini 72')
SPAL 2 (Mohamed Fares 22', Andrea Petagna p-59')
AS Roma 1 (Diego Perotti p-53')
Torino 2 (Erick Pulgar bd-6', Armando Izzo 89')
Bologna 3 (Andrea Poli 29', Erick Pulgar p-34', Riccardo Orsolini 64')
Baca Juga:
Diterkam Serigala, Manchester United Tersingkir dari Piala FA
Jadwal Pertandingan Liga Italia:
Pertandingan Minggu (17/3/2019) WIB:
18:30 Genoa vs Juventus
21:00 Atalanta vs Chievo
21:00 Empoli vs Frosinone
21:00 Lazio vs Parma
Pertandingan Senin (18/3/2019)
00:00 Napoli vs Udinese
02:30 Milan vs Inter Milan
Tim M M I K Gol P
1 Juventus 27 24 3 0 59-17 75
2 Napoli 27 17 6 4 48-21 57
3 AC Milan 27 14 9 4 41-23 51
4 Inter Milan 27 15 5 7 40-22 50
5 AS Roma 28 13 8 7 52-39 47
6 Atalanta 27 13 5 9 56-38 44
7 Torino 28 11 11 6 37-26 44
8 Lazio 26 12 6 8 37-28 42
9 Sampdoria 28 12 6 10 49-38 42
10 Fiorentina 28 8 13 7 43-35 37
11 Parma 27 9 6 12 26-40 33
12 Sassuolo 28 7 11 10 40-48 32
13 Genoa 27 7 9 11 32-42 30
14 Cagliari 28 7 9 12 25-40 30
15 SPAL 28 6 8 14 23-42 26
16 Udinese 26 6 7 13 22-36 25
17 Bologna 28 5 9 14 25-32 24
18 Empoli 27 5 7 15 34-53 22
19 Frosinone 27 3 8 16 20-51 17
20 Chievo 27 1 10 16 20-53 10
Berita Terkait
-
Belum Pulih 100 Persen, Radja Nainggolan Baru Bisa Debut di BRI Liga 1 Pada Tahun Depan
-
Radja Nainggolan Perkuat Bhayangkara FC, Ini Kalkulasinya
-
Eks Bintang AS Roma Beri Pesan untuk Pemain Muda Harapan Timnas Indonesia
-
Hasil Lengkap Liga Europa Semalam: Liverpool dan West Ham Raih Kemenangan, AS Roma Juga
-
Pernah Bersama, Jose Mourinho Siap Tampung 'Si Bad Boy' Mason Greenwood
-
AS Roma Resmi Boyong Gelandang Argentina yang Lepaskan Tendangan Roket ke Gawang Timnas Inddonesia
-
Jose Mourinho Ingin Selamatkan Karier Mason Greenwood, AS Roma Berniat Kontrak dengan Status Pinjaman
-
Liga Arab Saudi Makin Gemerlap, Al Ahli Kini Rayu Datangkan Paulo Dybala
-
Leandro Paredes Sudah Dua Kali Merumput di SUGBK, Kini Cetak Gol Indah
-
5 Klub Terakhir yang Dilatih Rudi Garcia Sebelum Napoli, Terakhir Al Nassr
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib