Bolatimes.com - AS Monaco resmi menangguhkan Thierry Henry dari statusnya sebagai pelatih. Posisinya pun akan diteruskan oleh Franck Passi mulai hari Jumat (25/1/2019).
Thierry Henry baru saja pada bulan Oktober 2018 lalu ditunjuk sebagai pelatih AS Monaco menggantikan Leonardo Jardim. Akan tetapi, legenda Arsenal itu gagal mengangkat perfroma tim.
Selama 104 hari memimpin AS Monaco di 20 pertandingan, Thierry Herny memperoleh hasil 11 kekalahan, empat kemenangan, dan lima hasil imbang.
Baca Juga:
Demi Gelar Liga Primer, Liverpool Diisyaratkan Lupakan Liga Champions
Hasil itu pun membuat AS Monaco kini berada di zona degradasi di peringkat 19 dalam klasemen Ligue 1.
Kondisi ini bisa dikatakan tak ada perubahan lebih baik jika dibandingkan ketika Leoanardo Jardim masih menjadi pelatih. Saat itu AS Monaco berada di urutan ke-18.
Laporan The Guardian pun mengabarkan bahwa Thierry Henry telah ditangguhkan oleh AS Monaco dari statusnya sebagai pelatih selama 3 bulan. Posisinya pun akan diteruskan oleh asisten pelatihnya, yakni Franck Passi.
Baca Juga:
Firza Andhika Resmi Gabung Klub Eropa, Setim dengan Putra Legenda Liverpool
"AS Monaco mengumumkan bahwa mereka telah memutuskan untuk menangguhkan tugas Thierry Henry sebagai pelatih tim utama mulai hari ini dan sedang menunggu keputusan akhir," bunyi pernyataan resmi AS Monaco pada Kamis (24/1/2019) malam waktu setempat dikutip dari Metro.
"Franck Passi akan melatih kelompok profesional Jumat ini," sambung pernyataan tersebut.
Masih dari laporan The Guardian, menyebutkan bahwa ada kemungkinan AS Monaco akan memecat Thierry Henry dan pihak klub akan menunjuk kembali Leonardo Jardim sebagai pelatih.
Baca Juga:
5 Fakta Menarik Jelang Duel Chelsea vs Tottenham
Berita Terkait
-
Toreh Catatan Minor Lawan Indonesia, Pelatih Vietnam Diminta Tiru Taktik Eks Pelatih Real Madrid Ini
-
Erik ten Hag Dipastikan Terusir, Ini 3 Kandidat Pelatih Manchester United, Zinedine Zidane Paling Dijagokan
-
Coach Justin Dorong PSSI untuk Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong: Kalau Lu Ganti Pelatih, Garansi Apa akan Lebih Bagus?
-
Hal yang Ditakutkan Pelatih Irak saat Menghadapi Timnas Indonesia, Masalahnya Shin Tae-yong Mampu Tidak
-
Lama Menghilang, Luizinho Passos Ungkap Alasan Dirinya Kembali ke Persib
-
Posisi 4 Besar Tak Ingin Dikudeta, Pasca Jeda BRI Liga 1 Persib Bandung Lakukan Rencana Ini
-
Shin Tae Yong Akan Bawa 50 Pemain Timnas Indonesia TC ke Turki Jelang Piala Asia 2023, Siapa Saja?
-
Pemain Naturalisasi Ini Puji Shin Tae-yong Hingga Bongkar Perbedaannya dengan Pelatih Lokal Indonesia
-
Beda dari Fakhri Husaini, Bima Sakti Berjanji Tak akan Kritik Pelatih Timnas Indonesia: Saya Tahu Prosesnya Berat!
-
Alasan PSSI Harus Pertahankan Shin Tae-yong sebagai Pelatih Timnas Indonesia Diungkap Pandit Senior
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib