Bolatimes.com - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali mencalonkan diri menjadi Wakil Ketua Umum (Waketum) PSSI periode 2023-2027. Hal ini jadi sorotan.
Sebab, alih-alih jadi Ketua Umum, Menpora justru memilih untuk mengajukan diri menjadi Waketum PSSI. Rupanya, ada alasan tersendiri di balik keputusan tersebut.
Zainudin Amali menjelaskan alasan maju sebagai bakal calon wakil ketua umum alih-alih kursi nomor satu PSSI. Dia menilai jabatan Ketua Umum sudah diperebutkan banyak orang.
Padahal, dalam pengumuman yang disampaikan Komite Pemilihan cuma 5 orang mendaftarkan diri yaitu Erick Thohir, La Nyalla Mattalitti, Arif Putra Wicaksono, Doni Setiabudi, dan Fary Djemy Francis.
Sementara di posisi cawaketum ada 20 orang. Selain menpora beberapa nama besar yang mencuat di posisi tersebut adalah Bambang Pamungkas, Ratu Tisha, dan Ponaryo Astaman. Lalu ada wajah lama seperti Yunus Nusi.
"Sudah banyak yang berminat (daftar bakal calon ketua umum)," kata Amali saat ditemui di Gedung Kemenpora, Rabu (18/1/2023).
Lalu, untuk persyaratan Amali mengaku sudah memenuhinya. Termasuk terlibat dalam sepak bola setidaknya selama lima tahun.
"Dari perkembangan dan dinamika yang ada di federasi kita, timnas kita, perjalanan kompetisi dan sebagainya, perlu ada penanganan secara serius supaya menjadi baik dan ujungnya punya timnas yang tangguh," kata Amali.
"Saya sudah berpikir dan mendiskusikan itu, saya tidak perlu sebut mereka (dukungan). Ini harus diurus benar dan harus masuk mengurus itu," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Targetkan Lolos 16 Besar,Wakil ketua PSSI Zainudin Amali Tak Ingin Muluk-muluk
-
Di Hadapan Menpora, Bos Persib Ajak Semua Pihak Perbaiki Sepak Bola Indonesia
-
Usai Diskusi dengan Frank Wormuth, Waketum PSSI Sebut Banyak yang Perlu Dibenahi dari Timnas Indonesia U-17
-
Menpora Beri Bocoran Venue Piala Dunia U-17 2023 Hanya di Pulau Jawa
-
Kekayaan Menpora Dito Ariotedjo Jadi Sorotan, Tiga Kali Lipat Lebih Besar dari Presiden Jokowi
-
Menpora Kirimkan 30 Nama Diaspora ke PSSI untuk Piala Dunia U-20 2023, Siapa Saja?
-
PSSI Sebut Dirtek Baru PSSI Terkenal dan Umur 60-an, Fix Joachim Low?
-
Zainudin Amali Bocorkan Ciri-ciri Dirtek Anyar PSSI, Legenda Jerman Lothar Matthaus Digadang-gadang
-
Beri Bocoran Dirtek Baru, Waketum PSSI: Mantan Pemain Umurnya 60 Tahunan
-
Diisukan Terlibat Kasus Korupsi BTS Kominfo, Menpora Dito Ariotedjo: Saya Tidak Tahu Apa-apa
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024