Bolatimes.com - Rans Cilegon FC akan menantang Martapura Dewa United di Liga 2 2021. Sang pelatih Bambang Nurdiansyah yakin Raffi Ahmad dan Rudy Salim bakal memberikan bonus andai timnya menang.
Rans Cilegon FC akan menghadapi Dewa United pada pertandingan pertama Grup B Liga 2 2021. Laga ini akan berlangsung di Stadion Madya Senayan, Jakarta, Selasa (28/9/2021) sore.
Tentu tidak mudah bagi Rans Cilegon FC mengalahkan Dewa United. Pasalnya, tim asuhan Kas Hartadi tersebut dihuni banyak pemain berkualitas yang punya pengalaman main di Liga 1 sebelumnya.
Baca Juga:
Jadwal Liga 2 2021 Hari Ini: Dewa United Vs Rans Cilegon FC
Oleh sebab itu, tentu saja adanya bonus besar jika menang akan meningkatan motivasi pemain.
"Saya serahkan sama bos-bos di atas soal bonus ini. Tapi saya percaya akan ada, karena uji coba saja kita dikasih, apalagi ini kompetisi resmi," kata Banur dalam jumpa pers virtual jelang partai Dewa United vs Rans Cilegon FC.
Lebih lanjut, mantan pelatih Persija Jakarta itu menyebut seluruh pemainnya sudah siap tampil buat besok. Meski ada beberapa yang punya masalah tak bisa tampil, tapi ia sudah siapkan pengganti.
Baca Juga:
Klasemen Terkini Liga Inggris, Liga Spanyol, dan Liga Italia
"Semua pemain Rans siap. Walaupun ada yang beberapa bermasalah, tapi pemain kita banyak. Memang ada yang bermasalah, tapi yang lain bisa menopang. Karena pemain kami kemampuannya hampir sama," jelas Banur.
"Rans ini tak seperti tim lain yang bertabur bintang. Owner kami Raffi Ahmad dan Rudy Salim lebih fokus ke usia muda. Ada pemain senior seperti Hamka (Hamzah) dan (Cristian) Gonzales, itu jadi motivasi saja," pungkas pelatih kawakan Tanah Air itu.
(Suara.com/Adie Prasetyo)
Baca Juga:
Djanur Beberkan Resep Barito Putera Bisa Hajar PSM 2-0
Berita Terkait
-
Profil Bambang Nurdiansyah, Pelatih Senior yang Sentil Naturalisasi Timnas Indonesia, Bandingkan dengan SEA Games
-
5 Transfer Paling Kontroversial di Liga Indonesia, Ada yang Dibayar Pakai Mobil
-
Sedang Berlangsung, Link Live Streaming Barito Putera vs RANS Nusantara FC
-
Terlalu Tangguh, Arema FC Bantai Rans Nusantara FC 4-0
-
Rans Nusantara FC Gaet Pemain Jepang Alumni Liga Amerika Serikat Kodai Iida
-
Darius Sinathrya Ungkap Makna di Balik Nama Rans Nusantara FC
-
PSSI Resmikan 4 Nama Baru Klub Liga 1, Salah Satunya Rans Cilegon FC Jadi Rans Nusantara FC
-
Jelang Liga 1, Arema FC Tantang Uji Coba Rans Cilegon FC di Malang
-
Wajib Tahu, Berikut Fakta soal Kabar Raffi Ahmad Akuisisi Lecce
-
Media Italia Sebut Bukan Raffi Ahmad yang Akuisisi Lecce, Tapi Sosok Pengusaha Ini
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024