Bolatimes.com - Skuad Timnas Kamboja U-23 untuk Piala AFF U-23 2022 masih belum ditentukan. Tuan rumah dilaporkan masih menyeleksi para pemainnya.
Di kala timnas lain mempersiapkan diri dengan laga uji coba, Kamboja masih fokus melihat potensi pemainnya yang layak masuk skuad utama.
Kamboja masih bersantai dalam mempersiapkan timnya, jelang turnamen yang akan mempertemukan pemain muda dari Asia Tenggara ini.
Baca Juga:
Detik-detik Fans Leicester City Bogem Mentah Pemain Nottingham Forest
Dinukil dari laporan di akun Federasi Sepak Bola Kamboja (FFC) pada Sabtu (5/2/2022), mereka baru melakukan seleksi tahap dua. Saat ini ada 36 pemain yang berlatih bersama timnasnya.
Nama 36 pemain itu melakukan persiapan yang nantinya akan dipangkas lagi menjadi 28. Jika sudah selesai, maka skuad itu yang bakal bermain untuk timnas U-23 Kamboja.
"Nama 36 prmain untuk tes kedua dari 5 sampai 8 Februari untuk menemukan 28 finalis yang akan ikut ke Piala AFF U-23 2022," ulis keteragan mereka.
Baca Juga:
Mundur karena Kirim Pesan Mesum, Eks Direktur Ajax Marc Overmars Menyesal
Nah, pada hari ini Minggu (6/2/2022), proses seleksi 36 pemain tersebut sudah dimulai di Morodok Techo National Stadion. Para pemain Kamboja terlihat semangat untuk bisa bersaing di Piala AFF U-23 2022.
Kamboja tergabung di Grup A Piala AFF U-23 dengan menghadapi Timor Leste, FIlipina, dan Brunei Darussalam.
Adapun, kejuaraan AFF U-23 2022 akan digelar di Kamboja pada 14-26 Februari 2022 mendatang.
Baca Juga:
Ini Dia 8 Aplikasi Live Streaming Bola yang Bisa Kamu Pilih
Berita Terkait
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Mengenal Dua Pemain Naturalisasi Baru Timnas Kamboja, Salah Satunya Bintang Bali United
-
Lahir di Kamerun, Pemain Bali United Privat Mbarga Kok Bisa Dinaturalisasi Timnas Kamboja?
-
Hasil FIFA Matchday: Kejutan! Kuda Hitam ASEAN Kamboja Sukses Bantai 4-0 Negara Asia Timur
-
Kualifikasi Piala Asia U-23: Performa Tak Terduga, Dua Negara 'Lemah' ASEAN Ini Berpotensi Bikin Kejutan Lolos
-
Hasil Kualifikasi Piala Asia U-23 Negara ASEAN: Indonesia Bantai China Taipei 9-0, Tetangga Jauh Dibantai 0-6
-
Kualifikasi Piala Asia U-23: Dua Negara 'Lemah' ASEAN yang Bikin Kejutan di Laga Perdana
-
Tunjukkan Taji, Rafli Mursalim Bikin Gol Debut di Liga Kamboja
-
Alasan Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Semifinal Piala AFF U-23 meski Kamboja Punya Poin Lebih Banyak
-
Detik-detik Pemain Kamboja Bikin Blunder Fatal saat Lawan Thailand, Kini Untungkan Timnas Indonesia U-23
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter