Bolatimes.com - Indonesia mengirimkan wakil untuk berlaga di Korea Open 2023. Chico Aura Dwi Wardoyo menjadi tumpuan tunggal putra Merah Putih.
Sebanyak 10 wakil Indonesia akan mengikuti Korea Open 2023 atau turnamen BWF World Tour Super 500. Kejuaraan tersebut digelar di Palma Indoor Stadium, Suncheon, pada 18-23 Juli mendatang.
Sejumlah nama beken seperti Anthony Ginting, Jonatan Christie, pasangan Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan absen untuk turnamen kali ini.
Baca Juga:
Gabung Klub Liga 2 usai Tinggalkan Klub Eropa, Jebolan Timnas Indonesia U-20 Digeruduk Netizen
Meski begitu, Merah Putih tetap mengincar hasil terbaik lewat wakil-wakil yang akan unjuk gigi.
Chico Aura Dwi Wardoyo mengaku tak terbebani meski jadi satu-satunya wakil tunggal putra. Sebaliknya, ia lebih termotivasi untuk turun di Korea Open 2023, berkaca dari persiapan dan catatan apik dalam beberapa turnamen terakhir.
"Pastinya juara di Taipei Open 2023 memberikan rasa percaya diri yang lebih bagi saya untuk tampil di Korea Open kali ini. Saya ingin kembali tampil maksimal," ujar Chico seperti dikutip dari Antara.
Pada turnamen terakhir, Chico berhasil menjadi yang terbaik di turnamen Super 300 Taipen Open 2023 setelah mengalahkan wakil tuan rumah Su Li-yang dengan skor 23-21, 21-15.
Kini, dia bertekad untuk mengulang kesuksesan tersebut di turnamen dengan level lebih tinggi yakni Korea Open 2023.
"Persiapan saya sudah baik dari strategi dan kondisinya," pungkas Chico.
Baca Juga:
Tolak Tawaran Klub Zlatan Ibrahimovic, Viking FK Bakal Pertahankan Shayne Pattynama?
Berikut daftar wakil Indonesia di Korea Open 2023:
Tunggal Putra
- Chico Aura Dwi Wardoyo
Baca Juga:
Tinggalkan Klub Eropa, Barnabas Sobor Gabung Klub Liga 2 Kalteng Putra
Tunggal Putri
- Gregoria Mariska Tunjung
- Putri Kusuma Wardani
Ganda Putra
Baca Juga:
Tak Terima Difitnah Pindah Warga Negara Malaysia, Saddil Ramdani Beri Balasan Menohok
- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto
- Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin
- Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
- Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana
- Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan
Ganda Campuran
- Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti
- Dejan Ferdinansyah/Gloria Emmanuelle Widjaja
Berita Terkait
-
Takluk dari Pebulutangkis Chen Yu Fei, Gregoria Mariska Buka-bukaan
-
Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023: Berguguran, 4 Wakil Indonesia Lolos ke Perempat Final
-
Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023: Chico Aura Dwi Wardoyo Pantang Remehkan Lawan
-
Jadwal Semifinal Japan Open 2023: Indonesia Loloskan 3 Wakil, Ada Gregoria Mariska Tunjung
-
Hasil Japan Open 2023: Fajar/Rian, Jonatan Christie, dan Gregoria Mariska Tunjung Lolos ke Semifinal
-
Jadwal Japan Open 2023 Hari Ini: Fajar/Rian Ditantang Ganda Denmark
-
Link Live Streaming Final Korea Open 2023: Fajar/Rian vs Unggulan India
-
Hasil Final Taipei Open 2023: Kalahkan Wakil Tuan Rumah, Chico Aura Dwi Wardoyo Juara!
-
Indonesia Open 2023: Tumbang, Chico Wardoyo Ungkap Penyebab Dirinya Kalah dari Pebulu Tangkis Singapura
-
Jadwal Indonesia Open 2023 Hari Ini: 11 Wakil Tuan Rumah Tampil, Ada Chico Aura Dwi Wardoyo dan Anthony Ginting
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat