Bolatimes.com - Terungkap menu makanan pembalap MotoGP Aleix Espargaro sebelum balapan di MotoGP Mandalika, Minggu (20/3/2022) kemarin.
Aleix Espargaro rupanya menyantap masakan sederhana sebelum balapan. Makanan itu mudah dijumpai di Indonesia.
MotoGP Mandalika 2022 sempat diisukan batal karena hujan yang cukup lebat jelang balapan. Tetapi akhirnya tetap digelar.
Baca Juga:
AHHA PS Pati Ganti Nama Jadi Bekasi FC, Bos Persis Solo Komentar Singkat
Hujan lebat yang mengguyur Sirkuit Mandalika membuat sejumlah pembalap menunggu di paddock masing-masing, termasuk Aleix Espargaro.
Pembalap Aprilia ini menunggu hujan reda dengan makan siang di paddock-nya. Hal ini tampak dalam sebuah unggahan akun Insta-story yang diunggahnya.
Dalam unggahannya tersebut, kakak dari Pol Espargaro tersebut memamerkan menu makan siang yang cukup sederhana bak seperti anak kos.
Baca Juga:
3 Pesepak Bola Aktif Terkaya di Dunia pada 2022, Harta Pato Mengejutkan
Terlihat pada kotak makanan tersebut, terdapat nasi dan telur dadar beserta sausnya.
Dalam captionnya, ia menyebut "Pre Race Food!". Menu sederhana yang mungkin menjadi menu sehari-hari anak kos.
Sebagai informasi, Aleix Espargaro berhasil mengunci posisi kesembilan di MotoGP Indonesia 2022 yang digelar di Sirkuit Mandalika. Rekan setimnya, Maverick Vinales berada di posisi ke-16.
Baca Juga:
Daftar Kekalahan Terbesar Real Madrid dari Barcelona, Kekinian Dihajar 0-4
Aleix Espargaro pun viral selepas berjanji akan memberikan helm balap kepada penonton andai followersnya menembus satu juta.
(Suara.com/Gagah Radhitya)
Baca Juga:
Skenario PSS Sleman untuk Bertahan di Liga 1 Usai Kalah dari Persipura Jayapura
Berita Terkait
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat
-
Ajang Balap MotoGP Disebut akan Diambil Alih Liberty Media Senilai 4 Miliar Dolar AS
-
Dani Pedrosa hanya Perlu Mengatakan 'Iya', Direktur KTM Buka Peluang untuk Jadi Wildcard Kembali
-
Peroleh 10 Besar di Portugal, Duo VR46 Bezzecchi dan Diggia Belum Puas
-
Lupakan Insiden di Portugal, Alex dan Marc Marquez Fokus Menatap MotoGP Amerika Serikat
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat