Bolatimes.com - Penyerang Manchester City Erling Haaland mengukir statistik menterang di Liga Champions 2022-2023. Ia menjadi pemain tercepat yang mencetak 35 gol daro 27 laga.
Statistik apik itu dipastikan, usai Erling Haaland mencetak gol ke gawang Bayern Munchen pada laga leg kedua perempat final Liga Champions yang berlangsung di Stadion Allianz Arena, Kamis (20/4/2023) dini hari WIB.
Duel berakhir dengan skor 1-1. Pemain asal Norwegia itu menyumbangkan gol tunggal untuk Man City pada menit ke-57.
Baca Juga:
Coret Striker Andalan Shin Tae-yong, Indra Sjafri Lebih Pilih Pemain yang Baru Juara BRI Liga 1
Memanfaatkan umpan silang Kevin De Bruyne, sepakan kaki kiri Haaland mengirim bola masuk ke gawang Die Roten yang dijaga kiper Yann Sommer.
The Citizens harus puas dengan hasil seri setelah pada menit ke-83 sepakan penalti gelandang Munchen Joshua Kimmich gagal diantisipasi kiper Manchester City Ederson Moraes.
Meski demikian, Manchester City unggul agregat 4-1 dan melaju ke babak semi final Liga Champions dan akan berhadapan dengan juara bertahan Real Madrid di semifinal.
Baca Juga:
Erick Thohir Akhirnya Bertemu Shin Tae-yong, Resmi Perpanjang Kontrak?
Erling Haaland menjadi pemain tercepat yang mencetak 35 gol dari 27 laga di Liga Champions. Ia mematahkan rekor penyerang legendaris Manchester United Ruud Van Nistelrooy yang membutuhkan 42 pertandingan untuk mencetak 35 gol.
Sejauh ini, pemain 22 tahun itu mengoleksi 12 gol di Liga Champions musim ini dan menjadikannya pemain Liga Inggris kedua yang mencetak 12 gol dalam semusim UCL setelah Ruud Van Nistelrooy melakukannya pada musim 2002/2003.
Erling Haaland berpeluang besar menyalip rekor Cristiano Ronaldo yang mencetak 17 gol dalam satu musim Liga Champions, demikian dimuat Antara.
Baca Juga:
Sambut Musim Baru, Persis Solo Resmi Lepas Bek Naturalisasi dan Eks Striker Timnas Indonesia
Berita Terkait
-
Pernah Tolak Panggilan untuk Bela Timnas Indonesia U-20, Pemain Keturunan Ini Gabung Man City
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Roberto Mancini Menjadi Pelatih Termahal di Piala Asia 2023, Mengalahkan Bayaran Pep Guardiola di Manchester City
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Liverpool Diprediksi Juara, Persaingan Ketat Lima Besar Makin Panas, Pep Guardiola Mulai Bicara Gelar Liga Inggris
-
Duh Man City Sudah Memenangi Segalanya di Inggris
-
Berbagai Kejutan Menarik di Sepanjang Musim Liga Champions
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Intip Potensi Lawan Berat Inter Milan Milan di Babak 16 Besar Liga Champion, Klub Ini Bisa Jadi Batu Sandungan
-
Pemain Keturunan Ini Sukses Bikin MU Pesakitan di Liga Champions, Benarkah Target Shin Tae-yong untuk Dinaturalisasi?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib