Bolatimes.com - Bomber Borussia Dortmund Erling Haaland dilaporkan segera memutuskan pelabuhan baru. Namanya kian gencar dikaitkan dengan Manchester City.
Erling Haaland yang menjadi pilar Borussia Dortmund diincar banyak klub top Eropa. Real Madrid, Barcelona hingga Manchester City disebut tertarik untuk memboyongnya.
Santer dikabarkan, pilihan Haaland mengerucut ke Manchester City. Hal itu merujuk pada pernyataan sang agen, Minola Raiola beberapa waktu lalu.
Baca Juga:
Dikritik karena Sempit, Ruang Ganti Stadion Ngurah Rai Selesai Direnovasi
Raiola menyebut jika kliennya memiliki kesempatan besar untuk meninggalkan Dortmund dan menilai Manchester City merupakan pelabuhan yang tepat.
"Dia bisa dan akan mengambil langkah selanjutnya. Bayern, Real, Barcelona, City, itu adalah klub besar selanjutnya yang bisa ia tuju. City sudah memenangkan kejuaraan lima kali dalam beberapa tahun terakhir, lebih dari United," kata Raiola seperti disadur dari Sky Sports, Selasa (12/1/2022).
Erling Haaland tengah diperbincangkan menjadi incaran banyak klub besar Eropa setelah penampilan ciamiknya bersama Borussia Dortmund sejauh musim ini.
Baca Juga:
Gara-gara Main Kasar, Timnas Vietnam Kena Denda FIFA Rp92 Juta
Mantan penyerang RB Salzburg itu berhasil mencetak 19 gol dari 18 penampilan di segala ajang.
Pekan lalu, Direktur Borussia Dortmund Sebastian Kehl mengatakan klubnya akan melakukan pembicaraan dengan Haaland. Ia mengatakan akan menjadi hal baik jika keputusan soal masa depan penyerang tersebut tidak berlarut-larut.
Senada dengan hal itu, Haaland akan bertemu dengan pihak Borussia Dortmund dalam dua pekan ke depan untuk membahas klausul rilis sebesar 64 juta poundsterling atau sekitar Rp 1,2 triliun jelang bursa transfer nanti.
Baca Juga:
3 Alasan Coutinho Akan Bersinar di Aston Villa, Ada Faktor Gerrard
(Antara)
Berita Terkait
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Roberto Mancini Menjadi Pelatih Termahal di Piala Asia 2023, Mengalahkan Bayaran Pep Guardiola di Manchester City
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Liverpool Diprediksi Juara, Persaingan Ketat Lima Besar Makin Panas, Pep Guardiola Mulai Bicara Gelar Liga Inggris
-
Duh Man City Sudah Memenangi Segalanya di Inggris
-
Atletico Bungkam Wakil Serie A Lazio, Tiket 16 Besar Sudah di Tangan
-
Jalan Tol Manchester City di Grup C Liga Champions, Pep Senyum Full
-
Shayne Pattynama Berpisah dengan Viking FK, Borussia Dortmund Menjadi Klub Favorit Impiannya
-
Syarat Berat AC Milan Bertengger di Puncak Klasemen Liga Champions, Awas Borussia Dortmund Buka Kaleng-Kaleng
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib