Bolatimes.com - Pemain muda Barcelona, Ansu Fati tak bisa menyembunyikan kebahagiaannya seusai mengantarkan timnya menang atas Levante.
Bak bangkit nasib apes, Barcelona berhasil menumbangkan Levante di Camp Nou dalam laga lanjutan Liga Spanyol, Minggu (26/8/2921) malam.
Tak main-main, tim berjuluk Blaugrana mencetak tiga gol dan membiarkan Levante tak berkutik tanpa balasan hingga akhir pertandingan.
Baca Juga:
AHHA PS Pati Dilibas Persis Solo, Atta Halilintar Janji Mau Banyak Berbenah
Salah satu gol Barcelona, disumbangkan oleh Ansu Fati yang sebelumnya absen karena cedera sejak November 2020 lalu.
Sementara dua gol Barca, masing-masing diciptakan oleh Memphis Depay dan Luuk de Jong di awal babak pertama.
Menilik jalannya laga, Barcelona memasukkan Ansu Fati untuk menggantikan Luuk de Joong pada menit ke-81. Tak butuh waktu lama untuk Fati mencetak gol di menit ke-91.
Baca Juga:
Kaesang Sebut Hemat 1 M usai Persis Solo Menang, Sindir Bos PSG Pati?
Dia sukses menceploskan bola ke gawang Levante melalui tendangan dari luar kotak penalti ke arah kiri bawah gawang yang dijaga Aitor Fernandez.
Kemenangan ini bak angin segar bagi Barcelona di bawah naungan Ronald Koeman, yang belakangan disorot karena hasil yang tak maksimal.
Pascalaga, Ansu Fati menyampaikan terima kasih kepada pada dokter dan semua orang yang telah membantunya dalam masa-masa sulit karena cedera.
Baca Juga:
Kecewa Tottenham Dibungkam Arsenal, Hugo Lloris: Sungguh Bikin Frustrasi
"Dan para penggemar, yang luar biasa. Kami adalah Barcelona dan kami harus menargetkan untuk memenangkan segalanya, La Liga, Liga Champions, semua kompetisi," ujarnya dikutip dari Football-Espana via Suara.com, Senin (27/9/2021).
Pemain 18 tahun itu senang bisa berkontribusi untuk timnya. Tak hanya itu, ia bangga bisa berjaya usai mewarisi nomor punggung Lionel Messi.
"Kami harus berjuang dan bekerja untuk itu. Saya bangga memakai nomor sepuluh setelah Leo. Terima kasih kepada klub dan kapten atas kesempatannya," tandasnya.
Baca Juga:
Alasan Jose Mourinho Salahkan Wasit dan VAR usai AS Roma Kalah
Diketahui, usai Lionel Messi hengkang ke Paris Saint-Germain (PSG), jersey nomor punggung 10 diwariskan kepada Ansu Fati mulai musim ini. Ansu Fati pun digadang-gadang meneruskan kesuksesan Messi di Barca.
(Suara.com/Arief Apriadi)
Berita Terkait
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Ngeri! Pemain Incaran Sebut Barcelona Disebut Miskin, Hina gak sih?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Usai Barcelona Dibantai Villarreal, Xavi Hernandez bakal Angkat Kaki dari Kursi Pelatih
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Hasil UCL: FC Barcelona Mirip Manchester United tapi Beda Nasib Saja
-
Joao Felix Tak Hormati Atletico Madrid dan Sindir Diego Simeone? Striker FC Barcelona Bicara soal Selebrasinya
-
Gavi Menangis Saat Spanyol vs Georgia, RFEF Konfirmasi Bintang Barcelona Cedera Serius
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib