Bolatimes.com - Chelsea berhasil mengukir prestasi menarik pada pekan ke-14 Liga Primer Inggris musim 2018/2019. The Blues kini sudah mencetak lebih dari 1000 gol kandang.
Chelsea sukses mengalahkan Fulham dengan skor 2-0 di Stamford Bridge, Minggu (2/12/2018) malam WIB. Gol kemenangan anak asuh Maurizio Sarri dihasilkan oleh Pedro Rodriguez mencetak gol cepat di menit keempat dan Ruben Loftus-Cheek (84').
Menurut BBC Sport, gol Pedro menjadi gol ke-1000 Chelsea di kandang pada kompetisi Liga Primer Inggris. Sementara Loftus-Cheek menjadi pemain ke-1001. Dalam sejarah kompetisi, hanya ada dua klub lainnya yang mampu melakukan pencapaian serupa, yakni Manchester United dan Arsenal.
Baca Juga:
Rochy Putiray: Ayo Taruhan Sama Saya, Persija Juara Tahun Ini!
Walau begitu, tak mudah bagi Chelsea untuk mencetak rekor tersebut. Menurut Loftus-Cheek, Fulham bermain solid dengan arahan manajer baru Claudio Ranieri.
''Itu tadi pertandingan yang berat. Fulham memiliki manajer baru (Claudio Ranieri) dan terlihat lebih solid. Kami membutuhkan gol kedua itu, mereka terlihat berbahaya di beberapa momen,'' kata pemain yang mencetak lima gol di semua kompetisi tersebut.
Sementara itu, tambahan tiga poin membuat Chelsea tetap menjaga peluang untuk bertahan di posisi empat besar Liga Primer Inggris. Jorginho dan kolega kini menempati posisi ketiga dengan koleksi 31 poin, tertinggal tujuh poin dari Manchester City di posisi puncak.
Baca Juga:
Kalahkan Bali United, Persija untuk Sementara Kampium Liga 1 2018
Berita Terkait
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
Ini Nilai Biaya Gila jika Manchester United Benar-Benar Ingin Singkirkan Pelatih Ten Hag
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Erik ten Hag Dipastikan Terusir, Ini 3 Kandidat Pelatih Manchester United, Zinedine Zidane Paling Dijagokan
-
Gelandang Persib Banjir Dukungan Usai 1 vs 4: Declan Rice Hingga Ratusan Komentar
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Pemain Arsenal Kritik Keras Jadwal Piala Asia 2023, Merasa Aneh Lawan Timnas Indonesia di Tengah Kompetisi
-
Manchester United Makin Terpuruk, Erik Ten Hag Tenggelamkan Setan Merah di Neraka Liga Inggris?
-
Ruh Setan Merah Benar-Benar Mati, Manchester United Lawan Tim Papan Bawah Saja Kalah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib