Bolatimes.com - Aksi tikung yang dilakukan Barcelona terhadap AS Roma saat memboyong Malcom ternyata berbuntut panjang. Klub asal Ibukota Italia itu menyiapkan rencana untuk mengambil tindakan hukum perihal pembajakan Malcom oleh Barcelona di bursa transfer musim panas ini.
Mantan winger Bordeaux itu hampir pasti mendarat di Roma sebelum akhirnya skenario ini batal setelah Los Blaugrana membuat kesepakatan terselubung dengan klub Ligue 1 Prancis itu.
Dilansir dari fourfourtwo, pihak Giallorossi tidak terima dengan aksi tikung yang dilakukan Barcelona. Mereka pun bakal menempuh jalur hukum.
Baca Juga:
4 Pemain Incaran yang Gagal Didatangkan Chelsea di Bursa Transfer
AS Roma akan berupaya menyeret agen sang pemain ke pengadilan atas keputusan sepihak yang dibuat bersama Bordeaux demi memuluskan kepindahan Malcom ke Camp Nou.
Hingga kini, presiden Roma James Pallotta disebut masih belum bisa move on akibat aksi tikung yang dilakukan oleh Barcelona itu.
Baca Juga:
Top Skor AFF U-16 Bermimpi Ingin Rasakan Panasnya Liga Jepang
Berita Terkait
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Ngeri! Pemain Incaran Sebut Barcelona Disebut Miskin, Hina gak sih?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Usai Barcelona Dibantai Villarreal, Xavi Hernandez bakal Angkat Kaki dari Kursi Pelatih
-
Belum Pulih 100 Persen, Radja Nainggolan Baru Bisa Debut di BRI Liga 1 Pada Tahun Depan
-
Hasil UCL: FC Barcelona Mirip Manchester United tapi Beda Nasib Saja
-
Joao Felix Tak Hormati Atletico Madrid dan Sindir Diego Simeone? Striker FC Barcelona Bicara soal Selebrasinya
-
Radja Nainggolan Perkuat Bhayangkara FC, Ini Kalkulasinya
-
Gavi Menangis Saat Spanyol vs Georgia, RFEF Konfirmasi Bintang Barcelona Cedera Serius
-
Spanyol Menang, Bintang Muda FC Barcelona Alami Cedera Serius
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib