Bolatimes.com - Permainan gelandang baru West Ham, Jack Wilshere disebut-sebut Lionel Messi dan Kylian Mbappe, ia dinilai memiliki tipe sebagai pengatur serangan dan otak permainan saat berseragam Arsenal.
Hal tersebut disampaikan oleh mantan pelatih Arsenal, Arsene Wenger. Pelatih yang pernah membawa Arsenal meraih tiga gelar Premier League dan tujuh Piala FA yang mengatakan Wilshere mempunyai bakat luar biasa.
"Jack Wilshere adalah seorang playmaker, sedikit mirip dengan tipe Messi. Dia membuat saya berpikir tentang Mbappe, dia saya mainkan di usia 17 tahun karena dia adalah bakat luar biasa." kata Wenger.
Baca Juga:
Sambut Semifinal, Tulisan It's Coming Home Hiasi Langit Inggris
"Dia bisa melewati orang, dapat melakukan penyelesaian akhir, dan dia memiliki otak permainan sepak bola yang fantastis," jelas Wenger.
Wilshere memulai debut pada September 2008, namun cedera yang membekap dirinya memaksa pemain asal Inggris itu menepi cukup lama. Menurut Wenger, karier Wilshere di West Ham akan kembali bersinar musim depan
"Dia telah melalui masa pemulihan yang ia jalani secara medis, dia harus secara mental sangat kuat. Dia bisa menerima tekanan, percayalah padaku," tegas Wenger.
Baca Juga:
Prediksi Kroasia vs Inggris di Semifinal, Duel Mengejar Mimpi
17 tahun sudah Wilshere membela Arsenal dan akhirnya kini memutuskan pergi dan bermain untuk The Hammers dengan durasi kontrak tiga tahun.
Selama membela Arsenal, ia tampil sebanyak 198 pertandingan untuk tim utama The Gunners dan memenangi dua trofi Piala FA.
Baca Juga:
Pernah Punya Kenangan Buruk, Dejan Lovren Waspadai Harry Kane
Berita Terkait
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Gelandang Persib Banjir Dukungan Usai 1 vs 4: Declan Rice Hingga Ratusan Komentar
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Pemain Arsenal Kritik Keras Jadwal Piala Asia 2023, Merasa Aneh Lawan Timnas Indonesia di Tengah Kompetisi
-
Liverpool Diprediksi Juara, Persaingan Ketat Lima Besar Makin Panas, Pep Guardiola Mulai Bicara Gelar Liga Inggris
-
Gol Spektakuler Mantan Pemain Persib Dikenang Hingga Diunggah Didier Drogba
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Chelsea Dibuat Gigit Jari Lihat Kai Havert Bersama Arsenal Tampil Moncer, Mikel Arteta: Lebih Nyaman
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib