Bolatimes.com - Ada 3 pemain asing yang tampil menggila di Liga 1 2022. Patut diapresiasi mengingat mereka baru kali pertama tampil di kasta tertinggi sepak bola Indonesia.
Ini juga menunjukkan bahwa kualitas mereka di atas rata-rata. Paling nyata tentu kemampuan mereka dalam beradaptasi.
Berikut Bolatimes sudah merangkum 3 pemain asing tersebut. Silakan disimak:
Baca Juga:
Julian Negelsmann Bongkar Penyebab Bayern Munich Gagal Kalahkan RB Salzburg
Foretes menjalani musim yang menyenangkan bersama Arema FC. Sejauh ini, pemain berpaspor Portugal ini sudah mengemas 15 gol.
Sempat mandek di awal-awal kompetisi, Foretes menggila. Di laga termutakhir, bahkan dirinya mencetak 2 gol untuk membantu Arema berada di perebutan gelar juara.
Baca Juga:
4 Kelebihan Pratama Arhan yang Bikin Tokyo Verdy Makin Kuat
Persebaya memang ciamik dalam perekrutan pemain musim ini. Salah satunya ketika mereka mendatangkan Marukawa.
Bermain sebagai playmaker, Marukawa yang sudah bermain di 23 laga sukses mengemas 14 gol dan 23 assist. Dirinya juga berpeluang membantu Persebaya meraih juara.
Baca Juga:
Brylian Aldama, Eks Timnas Indonesia U-19 Dilepas Klub Kroasia HNK Rijeka
Youssef Ezzejjari adalah Persik Kediri. Sebab, setengah dari margin gol Macan Putih lahir dari aksi pemain keturunan Maroko-Spanyol ini.
Baru berkiprah di Liga 1 musim ini Youssef Ezzejjari sudah mengemas 14 gol dari 23 laga. Dirinya terpaut 4 gol dari Ilija Spasojevic selaku top skor sementara Liga 1.
Baca Juga:
Tak Bisa Santai, Malaysia Bakal Lawan Laos Dua Kali di Piala AFF U-23 2022
(Kontributor: Kusuma Alan)
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Liga 1 Hari Ini: Persikabo vs Arema, dan Bhayangkara vs Madura United
-
Jadwal Persita vs Persebaya di Liga 1 Pekan ke-25, Divaldo Alves Nilai seperti Laga Final
-
Penjaga Gawang Persebaya Ernando Ari Mulai Berlatih Terpisah
-
Mendekati Posisi Empat Besar Klasemen Liga 1, Pelatih Persik Kediri Merasa Tidak Aman
-
Kok Bisa PSIS Tetap Gacor meski Ditinggal Striker Tajam Sekelas Carlos Fortes
-
Jadwal Liga 1 2023/2024: Persebaya vs PSIS, dan Persis vs Madura United
-
Paul Munster Efek, Pemain Asing Persebaya Akui Banyak Hal Berbeda di Tubuh Bajul Ijo
-
Catatan Apik Marselino Ferdinan Dikalahkan Pemain Pilihan Shin Tae-yong Ini Masuk Timnas Indonesia di Piala Asia 2023
-
Kondisi Ernando Ari Membaik, Aman Gabung Persiapan Timnas Indonesia Hadapi Piala Asia 2023
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024