Bolatimes.com - Liga 1 2021 seri pertama di wilayah Banten, Jakarta, dan Jawa Barat telah selesai gelar. Kini kompetisi tertinggi di Tanah Air itu akan memasuki seri kedua.
Namun untuk sementara Liga 1 2021 seri kedua harus tertunda karena ada jeda internasional yang melibatkan Timnas Indonesia. Rencananya seri kedua akan digelar di wilayah Jawa Tengah dan Yogyakarta mulai 15 Oktober 2021.
Rencananya, seri kedua ini akan memainkan pekan ketujuh hingga 11. Dari jadwal yang telah dirilis PT Liga Indonesia Baru (LIB), banyak big match yang bakal tersaji.
Baca Juga:
Barcelona Dilanda Prahara, Memphis Depay Tetap Bangga Gabung Blaugrana
Khusus pekan ketujuh saja ada lima pertandingan besar yang sayang untuk dilewatkan. Seperti duel Persija Jakarta vs Arema FC dan Bhayangkara FC vs Persib Bandung.
Kemudian ada lagi PSM Makassar vs Bali United, serta Persipura Jayapura vs Persebaya Surabaya. Tentu saja partai-partai lainnya tidak kalah menarik untuk ditonton.
Ada empat stadion yang bakal digunakan dalam seri kedua ini. Seperti Stadion Manahan (Solo), Maguwoharjo (Sleman), Moch. Soebroto (Magelang), dan Sultan Agung (Bantul).
Baca Juga:
Intan Saumadina Pose Berlatar Pemandangan Papua, Netizen: Manis Banget
Berikut jadwal pekan ketujuh Liga 1 2021.
Jumat (15/10/2021)
PSIS Semarang vs Persik Kediri
Stadion Manahan, Solo
Kick-off: 15.15 WIB
Baca Juga:
Profil Donyell Malen, Pengganti Sepadan Jadon Sancho di Borussia Dortmund
PSS Sleman Vs Barito Putera
Stadion Manahan, Solo
Kick-off: 18.15 WIB
Sabtu (16/10/2021)
Persela Lamongan Vs Madura United
Stadion Maguwoharjo, Sleman
Kick-off: 15.15 WIB
Baca Juga:
Michael Jordan Lebih Kaya daripada Gabungan Harta Messi dan Ronaldo
Persita Tangerang Vs Persiraja Banda Aceh
Stadion Moch. Soebroto, Magelang
Kick-off: 15.15 WIB
Persipura Jayapura Vs Persebaya Surabaya
Stadion Maguwoharjo, Sleman
Kick-off: 18.15 WIB
Bhayangkara FC Vs Persib Bandung
Stadion Moch. Soebroto, Magelang
Kick-off: 20.45 WIB
Minggu (17/10/2021)
PSM Makassar Vs Bali United
Stadion Sultan Agung, Bantul
Kick-off: 15.15 WIB
Persija Jakarta Vs Arema FC
Stadion Manahan, Solo
Kick-off: 18.15 WIB
Tira Persikabo Vs Borneo FC
Stadion Sultan Agung, Bantul
Kick-off: 20.30 WIB
(Suara.com/Arief Apriadi)
Berita Terkait
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ungkap Penyebab Persija Kalah dari Persib
-
Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Atas Persija
-
Link Live TV Nonton Persib vs Persija di Liga 1: Sarat Emosi Adu Gengsi
-
Marc Klok Hatinya Berketar di Laga Persib vs Persija, Bukan karena Mantan Team Melainkan Ini Penyebabnya
-
PREDIKSI Skor Persib vs Persija di Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ingin Persija Bawa Pulang Tiga Poin dari Markas Persib
-
Duel Persib vs Persija tanpa Penonton di Stadion, Nick Kuipers Bilang Begini
-
Duel Persib vs Persija di Liga 1 2023/2024, Bojan Hodak Sebut Anak Asuhnya Tak Perlu Tambahan Motivasi
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024