Bolatimes.com - Sukses menumbangkan Persita Tangerang di partai pamungkas penyisihan Grup E Piala Presiden 2019, langkah Arema FC berlanjut ke babak 8 besar setelah lolos sebagai runner up terbaik bersama Madura United dan PS Tira Persikabo.
Meski berhasil melaju ke babak berikutnya ada beberapa catatan yang tejadi selama babak penyisihan dihelat, salah satunya adalah jumlah kebobolan Arema yang relatif banyak dalam babak penyisihan yaitu empat gol. Rincian jumlah kebobolan antara lain melawan Barito Putera dua gol, Persela satu gol dan Persita satu gol.
Kebobolan dengan jumlah yang relative banyak ini tak dipermasalahkan pelatih Milomir Seslija. Dia menyebut gol yang terjadi ke gawan Arema semuanya dari kesalahan yang dilakukan lini belakang tim.
Baca Juga:
Jadwal Lengkap Final Swiss Open 2019, Indonesia Berpeluang Kawinkan Gelar
"Lihat gol lawan ke gawang kami, semuanya tak datang dari serangan lawan yang dibangun dengan bagus. Gol mereka karena kesalahan kita," ucapnya seperti dilansir dari ongisnade.co.id
"Barito kita beri dua gol, Persib beri dua gol. Secara keseluruhan tim bermain dengan bagus meski kebobolan hanya memang selalu ada hari buruk yang terjadi terutama saat lawan Persela," imbuh pelatih yang akrab disapa Milo ini.
Pelatih asal Bosnia ini menambahkan beberapa kebobolan yang terjadi juga saat Arema tanpa diperkuat hingga tujuh pemain inti. Kondisi tersebut membuat tak mudah dalam menata formasi apalagi pada ajang Piala Presiden waktu jeda pertandingan hanya empat hari.
Baca Juga:
Mulai Cinta, Jurgen Klopp Ingin Bekerja Lebih Lama Lagi di Liverpool
"Kita beberapa kali bermain tanpa 7 pemain Arema. Tak mudah juga bermain dalam jangka waktu empat hari seperti di turnamen ini apalagi tim juga tak ada persiapan panjang untuk turnamen ini," pungkas Milo.
Berita Terkait
-
Duel Persis vs Barito di Liga 1, Milomir Seslija Minta Anak Asuhnya Tetap Waspada Penuh
-
Jadwal Liga 1 Hari Ini: Persikabo vs Arema, dan Bhayangkara vs Madura United
-
Kok Bisa PSIS Tetap Gacor meski Ditinggal Striker Tajam Sekelas Carlos Fortes
-
Tak Pernah Habis Pujian Milomir Seslija untuk Persib
-
Puji Permainan Persib, Milomir Seslija Ungkap Kunci Persis Solo Bisa Imbangi Maung Bandung
-
Jelang Bentrok Persib vs Persis di Liga 1, Milomir Seslija Puji Lawan
-
Persib Berbahaya Bersama Bojan, Milo Bocorkan Antisipasi Persis
-
Tak Ada Perhatian Khusus! Milo Puji Pemain Persib, Tiga Nama Ini Disebut
-
Nothing to Lose Saat Jumpa Persib, Persis Punya Senjata Mematikan
-
Jelang Lawan Persib, Persis Dihantam Kabar Kurang Sedap
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024