Bolatimes.com - Dua pemain Ulsan Hyundai, Park Yong-woo dan Lee Kyu-seong menjadi sorotan karena dianggap melontarkan komentar bernada rasis terhadap pesepak bola Asia Tenggara.
Melansir dari laporan Twitter Korea Football News, dua pemain Ulsan Hyundai itu menyebut rekan setimnya yang bernama Lee Myeong-jae dengan panggilan 'Sasalak' atau 'ASEAN Quota' merujuk slot pemain dari asing asal Asia Tenggara.
Nah, Lee Myeong-jae sendiri mendapatkan panggilan tersebut karena warna kulitnya yang gelap. Maka dari itu, ia dianggap mirip oleh Sasalak.
Baca Juga:
Pratama Arhan Akui Sudah Tahu Kekuatan Palestina, Optimis Timnas Indonesia Siap Menang Nih
Adapun sebutan 'Sasalak' tersebut dianggap merujuk ke pemain Thailand, Sasalak Haiprakhon. Ia memang pernah berkarier di Korea Selatan bersama Jeonbuk Hyundai Motors.
Sasalak bermain di Jeonbuk dengan status pemain pinjaman dari Buriram United musim 2020/2021. Bahkan kala itu ia berhasil meraih juara liga.
Baca Juga:
5 Pemain Pelapis Timnas Argentina yang Berpotensi Dimainkan Melawan Timnas Indonesia
Nah, terkait komentar bernada rasis yang dilakukan dua pemainnya, Ulsan Hyundai akhirnya ikut bereaksi.
Ulsan Hyundai berjanji melakukan pelatihan untuk memberantas segala bentuk diskriminasi dari anggota klub. Kemudian mereka juga meminta maaf terhadap Sasalak Haiprakhon.
Lalu klub bakal mengadakan komite hukuman untuk menyelidiki dan melanjutkan tindakan indisipliner untuk dua pemain Park Yong-woo dan Lee Kyu-seong yang dituduh bertindak rasis.
Baca Juga:
Alih-alih Bermain Lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday, Lionel Messi Disebut Pilih Liburan
Berita Terkait
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Erick Thohir Izinkan Shin Tae-yong Kembali Latih Korea Selatan
-
Makanan Korea Jalan Mulus Diplomasi Erick Thohir kepada Shin Tae Yong
-
Media Kenamaan Beritakan Peluang Besar Shin Tae-yong Tangani Timnas Korea Selatan, Disebut Kandidat Kuat
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Korea Selatan akan Berhadapan dengan Yordania di Semifinal Piala Asia 2023
-
Tim Negara Asal Shin Tae-yong Masuk Perempat Final Piala Asia usai Hajar Arab Saudi
-
Ambisi Besar Kemampuan Minin, Shin Tae-yong Gagal Pamer Kekuatan Timnas Indonesia ke Korea Selatan
-
Dulu Shin Tae-yong Disia-siakan, Kini Mendapat Pujian dari Korea Selatan, Timnas Indonesia Makin MoncerPiala Asia 2023
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter