Bolatimes.com - Jadwal Indonesia Open 2023 hari ini, Selasa (13/6/2023), sebanyak 10 wakil Indonesia memulai perjuangan. Mulai dari Gregoria Mariska Tunjung hingga Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
Kejuarana Indonesia Open 2023 resmi dimulai hari ini. Sejumlah wakil Indonesia langsung menghadapi lawan berat di babak 32 besar.
Sebut saja tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung yang ditantang unggulan Indua Pusarla V Sindhu. Keduanya dijadwalkan tampil urutan keenam di lapangan satu.
Sementara itu, ganda putra Fajar/Rian bakal adu kekuatan lawan wakil Denmark Jepee Bay/Lasse Molhede. Kedua pasangan mendapat urutan kesembilan untuk berlaga di lapangan satu.
Fajar/Rian sebelumnya mendapat hasil pahit setelah langsung tumbang di babak pertama Malaysia Masters dan Singapore Open 2023. Ganda putra ranking satu dunia itu mesti bangkit dari keterpurukan.
Adapun satu wakil Indonesia sudah dipastikan lolos ke babak selanjutnya seiring dalam perjumpangan Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi dengan Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto.
Baca Juga:
Sudah Latihan Keras, Sandy Walsh Tiga Kali Gagal Debut Bersama Timnas Indonesia
Keduanya bakal menjalani duel Merah Putih di babak 32 besar Indonesia Open 2023. Pemenang pun bakal melesat ke tahapan selanjunya.
Indonesia Open 2023 atau turnamen BWF Super 1000 digelar di Istora Senayan, Jakarta mulai hari ini, Rabu (13/6/2023) pukul 09.00 WIB. Pertandingan dapat disaksikan di MNCTV mulai pukul 12.00 WIB.
Berikut jadwal Indonesia Open 2023 hari ini.
Baca Juga:
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia vs Palestina di FIFA Matchday Juni 2023, Live di TV Ini
Lapangan 1
Main ke-6: Gregoria Mariska Tunjung vs Pusarla V Sindhu (India)
Main ke-8: Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie (Malaysia)
Lapangan 2
Main ke-1: Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi vs Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto
Main ke-3: Adnan Maulana/Nita Violina Marwah vs Zheng Siwei/Huang Yaqiong (China)
Main ke-6: Zachariah Sumanti/Hediana Julimarbela vs Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai (Thailand)
Main ke-8: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Jeppe Bay/Lasse Molhede (Denmark)
Main ke-9: Putri KW vs Iris Wang (Malaysia)
Main ke-10: Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Ayato Endo/Yuta Takei (Jepang)
Lapangan 3
Main ke-4: Meilysa Puspitasari/Rachel Rose vs Vivian Hoo/Lim Chiew Sien (Malaysia)
Berita Terkait
-
Takluk dari Pebulutangkis Chen Yu Fei, Gregoria Mariska Buka-bukaan
-
Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023: Berguguran, 4 Wakil Indonesia Lolos ke Perempat Final
-
Gugur di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023, Fajar/Rian Akui Tak Bermain Bagus
-
Jadwal Wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023 Hari Ini: Fajar/Rian Lawan Duo Taiwan
-
Update Ranking Terbaru BWF: Fajar/Rian Masih Adem di Puncak, Ginting Tempel Axelsen
-
Fajar/Rian Gugur di Australian Open 2023, Coach Naga Api Soroti Permainan Monoton
-
Hasil Japan Open 2023: Tak Berdaya, Fajar/Rian Kalah Lee Yang/Wang Chi Lin di Babak Semifinal
-
Jadwal Semifinal Japan Open 2023: Indonesia Loloskan 3 Wakil, Ada Gregoria Mariska Tunjung
-
Hasil Japan Open 2023: Fajar/Rian, Jonatan Christie, dan Gregoria Mariska Tunjung Lolos ke Semifinal
-
Jadwal Japan Open 2023 Hari Ini: Fajar/Rian Ditantang Ganda Denmark
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat