Bolatimes.com - Petarung MMA asal Indonesia, Jeka Saragih angkat bicara usai kalah dari Anshul Jubli di road to final UFC yang digelar di UFC Apex, Las Vegas, Amerika Serikat, Minggu (5/2/2023).
Jeka Saragih kalah TKO di ronde kedua ketika bertarung lawan pertarung asal India tersebut. Kekalahan ini membuatnya gagal mendapat kontrak dari UFC.
Selang sehari usai laga, Jeka Saragih memohon maaf kepada publik Indonesia karena merasa belum bisa memberikan yang terbaik.
"Halo teman-teman semua, masyarakat Indonesia, Sumatera Utara, Siantar-Simalungun. Saya minta maaf atas pertandingan kemarin yang dimana saya tidak bisa memberikan yang tebaik untuk kalian semua. Saya sangat meminta maaf sebesar-besarnya untuk kalian semua," ujarnya dalam video unggahan akun Tiktok @jekasaraghii, Senin (6/2/2023).
Petarung berusia 28 tahun itu bertekad bangkit dari kekalahan dan tampil lebih baik pada pertandingan berikutnya. Kegagalan di road to final UFC bakal dijadikan pelajaran baginya.
Tak hanya itu, Jeka Saragih juga berterima kasih kepada pihak yang telah merundung dan menyudutkannya setelah kalah dari Anshul Jubli. Dia mengatakan, akan menjadi semua itu sebagai motivasi.
Berita Terkait
-
Detik-detik Kebrutalan Pemain Fiji Terhadap Pemain Timnas Indonesia U-20, Serasa Nonton UFC
-
Daftar Pemain UFC Calon Lawan Jeka Saragih, Ada Lawan Islam Makhachev
-
Profil Islam Makhachev, Petarung Muslim yang Berhasil Pertahankan Gelar Juara UFC
-
Kata-kata Jeka Saragih usai Jadi Petarung Indonesia Pertama di UFC
-
Cetak Sejarah, Jeka Saragih Resmi Dikontrak UFC
-
Bikin TKO Jeka Saragih, Anshul Jubli Kasih Pernyataan Menohok
-
Psywar Tengil Jeka Saragih Berbuah Hasil Pahit, Gagal Dapat Kontrak UFC
-
Profil Anshul Jubli, 'King of Lions' Rival Jeka Saragih di Final Road to UFC
-
Conor McGregor Beri Sinyal Ingin Beli Liverpool, Fans Malah Tak Suka
-
Profil Islam Makhachev, Juara Dunia UFC Kesayangan Ayah Khabib Nurmagomedov
Terpopuler
-
Lepas Shin Tae-yong, PSSI Rekrut Pelatih yang Lebih Terkenal untuk Timnas Indonesia?
-
Cuma Gara-gara Hal Sepele Ini, Striker Timnas Indonesia Digoda untuk Gabung Klub Jordi Amat
-
Dicoret Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia U-20, Arkhan Kaka Beri Respons Menyentuh
-
Timnas Indonesia U-20 Ada di Grup Neraka Piala Asia U-20 2023, Semua Lawan Berhasrat Lolos Piala Dunia U-20
-
Singkirkan Bek Berdarah Jerman dari Timnas U-20, Bek 16 Tahun Ini Rupanya Saudara Asnawi Mangkualam
Terkini
-
Pajaki Piala Nyanyi Rp 4 Juta, Bea Cukai Disindir Netizen: Piala All England Kena Berapa?
-
Wajah Baru di Timnas Voli Putra Indonesia untuk SEA Games 2023, Ada Pemain Terbaik Proliga
-
Profil Jerome Anthony Beane, Pemain Naturalisasi Baru yang Bakal Bela Timnas Basket Indonesia di SEA Games 2023
-
Taklukkan Babak Pertama Swiss Open 2023, Bagas/Fikri: Kemenangan Ini untuk Syabda
-
Profil Jeff Jiang Jie, Pelatih Timnas Voli Putra Indonesia asal China di SEA Games 2023
-
5 Pebulu Tangkis Nonunggulan Terakhir yang Pernah Juara All England, Ada Bagas/Fikri
-
Profil Mediol Stiovanny Yoku, Pevoli asal Papua yang Jadi Pemain Terbaik Putri Proliga 2023
-
Sang Ayah Masih Krisis, Syabda Perkasa Belawan dan Ibunda Dimakamkan di Sragen
-
Profil Fahry Septian Putratama, Penyabet Gelar Pemain Terbaik Proliga 2023
-
Daftar Lenglap Gelar Fajar/Rian di BWF World Tour, Terbaru Juara All England