Bolatimes.com - Jadwal Piala FA 2022/2023 malam ini yang akan memainkan putaran ketiga. Ada pertandingan di mana klub Elkan Baggott, Gillingham FC menghadapi Leicester City hingga Liverpool jamu Wolverhampton.
Klub divisi empat yang diperkuat bek Timnas Indonesia, Elkan Baggott akan menjamu tim Premier League, Leicester City pada Sabtu (7/1/2023) malam WIB.
Selanjutnya ada pertandingan Liverpool vs Wolverhampton. Laga ini akan digelar di Anfield, Minggu (8/1/2023) pukul 03.00 dini hari WIB.
Baca Juga:
Andai Kalahkan Vietnam Dua Kali, Ranking FIFA Timnas Indonesia Naik Drastis?
Jadwal lengkap Piala FA 2022/2023 putaran ketiga:
Sabtu, 7 Januari 2023
03:00 WIB - Manchester United vs Everton 3-1
19:30 WIB - Crystal Palace vs Southampton
19:30 WIB - Forest Green vs Birmingham
19:30 WIB - Gillingham FC vs Leicester City
19:30 WIB - Preston vs Huddersfield
19:30 WIB - Reading vs Watford
19:30 WIB - Tottenham vs Portsmouth
22:00 WIB - Blackpool vs Nottingham Forest
22:00 WIB - Boreham Wood vs Accrington
22:00 WIB - Bournemouth vs Burnley
22:00 WIB - Chesterfield vs West Brom
22:00 WIB - Fleetwood vs QPR
22:00 WIB - Hull City vs Fulham
22:00 WIB - Ipswich vs Rotherham
22:00 WIB - Middlesbrough vs Brighton
22:00 WIB - Millwall vs Sheffield United
22:00 WIB - Shrewsbury vs Sunderland
Baca Juga:
Piala AFF 2022: Marc Klok Sebut Vietnam Beruntung Tidak Kalah Lawan Timnas Indonesia
Minggu, 8 Januari 2023
00:30 WIB - Brentford vs West Ham
00:30 WIB - Coventry vs Wrexham
00:30 WIB - Grimsby vs Burton
00:30 WIB - Luton vs Wigan
01:00 WIB - Sheffield Wednesday vs Newcastle
03:00 WIB - Liverpool vs Wolverhampton
19:30 WIB - Bristol City vs Swansea
19:30 WIB - Derby County vs Barnsley
21:00 WIB - Cardiff vs Leeds
21:00 WIB - Hartlepool vs Stoke
21:00 WIB - Norwich vs Blackburn
21:00 WIB - Stockport County vs Walsall
23:30 WIB - Aston Villa vs Stevenage
23:30 WIB - Manchester City vs Chelsea
Selasa, 10 Januari 2023
03:00 WIB - Oxford United vs Arsenal
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib