Bolatimes.com - Jadwal Liga Champions malam ini, Selasa hingga Rabu (29/9/2021) dini hari WIB. Menyajikan matchday kedua babak penyisihan grup, salah satunya big match antara PSG vs Manchester City.
Total malam ini akan menyajikan 8 pertandingan yang terdapat beberapa laga big match. Beberapa di antaranya, seperti AC Milan vs Atletico Madrid, Paris Saint-Germain (PSG) vs Manchester City, dan hingga Porto vs Liverpool.
Duel AC Milan vs Atletico Madrid di Grup B akan berlangsung di San Siro. Pertandingan dijadwalkan bergulir pada Rabu (29/9/2021) pukul 02.00 WIB.
Baca Juga:
Timnas Wanita Indonesia Lolos ke Piala Asia 2022, Penantian Selama 32 Tahun
AC Milan untuk sementara menghuni dasar klasemen Grup A setelah di laga pertama kalah 2-3 dari Liverpool. Sementara Atletico kini berada di posisi kedua, dengan koleksi satu poin, terpaut dua poin dari The Reds di puncak.
Sementara pertarungan tak kalah sengit akan tersaji antara PSG vs Manchester City di Grup A. Duel ulangan semifinal Liga Champions musim lalu itu akan berlangsung di Parc des Princes, Rabu (299/2021).
PSG dan Manchester City untuk sementara menduduki dua posisi teratas di Grup A. The Citizens duduk di puncak dengan koleksi tiga poin hasil kemenangan atas RB Leipzig, sementara PSG ditahan imbang Club Brugge.
Baca Juga:
Wanda Nara Bertingkah Lagi, Kali Ini Pijat Nyaris Tak Memakai Baju
Berikut jadwal Liga Champions malam ini.
Selasa (28/9/2021)
23.45 Shakthar Donetsk vs Inter Milan
23.45 Ajax vs Besiktas
Rabu (29/9/2021)
02.00 Real Madrid vs Sheriff Tiraspol
02.00 AC Milan vs Atletico Madrid
02.00 Borussia Dortmund vs Sporting
02.00 PSG vs Manchester City
02.00 Porto vs Liverpool
02.00 RB Leipzig vs Club Brugge
Baca Juga:
Persib Bandung Imbang Lagi, Berikut Klasemen Terbaru Liga 1 2021/2022
Berita Terkait
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Roberto Mancini Menjadi Pelatih Termahal di Piala Asia 2023, Mengalahkan Bayaran Pep Guardiola di Manchester City
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Liverpool Diprediksi Juara, Persaingan Ketat Lima Besar Makin Panas, Pep Guardiola Mulai Bicara Gelar Liga Inggris
-
Duh Man City Sudah Memenangi Segalanya di Inggris
-
Berbagai Kejutan Menarik di Sepanjang Musim Liga Champions
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib