Bolatimes.com - Link live streaming Manchester United vs Newcastle United dalam laga pekan keempat Liga Inggris 2021/2022. Pemain anyar Cristiano Ronaldo berpeluang melakukan debut keduanya bersama MU.
Pertandingan Manchester United vs Newscastle United akan berlangsung di Old Trafford, Manchester pada Sabtu (11/9/2021) pukul 21.00 WIB.
Cristiano Ronaldo yang pulang ke Old Trafford setelah 12 tahun lalu hijrah ke Real Madrid, sekali lagi bakal memakai jersey Manchester United dalam karier gemilangnya.
Baca Juga:
Video Detik-detik Gol Kontroversial Irfan Bachdim di Laga Persiraja Vs PSS
CR7, sapaan akrab Cristiano Ronaldo pulang ke Old Trafford saat Manchester United tengah memnbangun ulang kekuatan pasca ditinggal pensiun manajer legendaris Sir Alex Ferguson pada 2013 lalu.
Bersama Ole Gunnar Solskjaer --yang pernah menjadi rekan Ronaldo di MU sebagai pemain-- Manchester United coba berbenah untuk kembali menjadi tim penantang gelar juara.
Di Liga Inggris musim ini, Manchester United untuk sementara menduduki peringkat ketiga klasemen dengan koleksi tujuh poin, hasil dari dua kemenangan dan sekali imbang.
Baca Juga:
Tunggu Jadwal Sidang, Mendy Harus Mendekam di Penjara Sampai Akhir Tahun
Setan Merah meraih kemenangan 5-1 atas Leeds United di partai pembuka. Lalu ditahan imbang Southampton 1-1, dan menang tipis di markas Wolverhampton 1-0.
Dari tiga pertandingan itu, Manchester United belum diperkuat Ronaldo. Posisi ujung tombak dibebankan kepada wonderkid Mason Greenwood yang hebatnya berhasil mencetak gol di tiga laga beruntun tersebut.
Di sisi lain, Newcastle United tengah dalam performa buruk. Mereka tak pernah menang dalam tiga pertandingan awal Liga Inggris musim ini. Hasil itu membuat Newcastle United untuk sementara terjerembab di peringkat ke-17 klasemen.
Baca Juga:
Sudah Dilarang Nonton di Stadion, Ibu Ronaldo Nekat ke Manchester
Menarik untuk menyaksikan debut kedua Cristiano Ronaldo bersama MU. Pertandingan ini bisa disaksikan secara streaming di Mola TV dengan mengklik Tautan Link live streaming Manchester United vs Newcastle United.
Berita Terkait
-
Ini Nilai Biaya Gila jika Manchester United Benar-Benar Ingin Singkirkan Pelatih Ten Hag
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Erik ten Hag Dipastikan Terusir, Ini 3 Kandidat Pelatih Manchester United, Zinedine Zidane Paling Dijagokan
-
Drama Full Tegang 90 Menit Al Shabab vs Al Nassr, Cristiano Ronaldo sampai Ketar-ketir
-
Pemegang Gelar Top Skorer Euro Sepanjang Masa Cristiano Ronaldo Murka pada Wasit di Riyadh Season Cup 2024
-
5 Negara Calon Kuat Juara Euro 2024: Satu di Antaranya Tampil Sempurna di Babak Kualifikasi
-
Persib vs Persis: Bobotoh Minta Stefano Beltrame Buktikan Diri, 'Cristiano Ronaldo' Ikut Nimbrung
-
Romelu Lukaku Pencetak Gol Terbanyak Kualifikasi Euro 2024, Langkahi Cristiano Ronaldo Sekaligus Ukir Sejarah Baru
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib