Bolatimes.com - Serie A Italia musim 2019/2020 resmi bakal dilanjutkan pada 20 Juni 2020. Sementara Coppa Italia akan dimulai seminggu lebih awal, yakni 13 Juni 2020.
Kepastian ini disampaikan oleh Menteri Olahraga Italia, Vincenzo Spadafora, setelah menggelar rapat dengan Federasi Sepak Bola Italia (FIGC) dan Lega Serie A pada Kamis (28/5/2020).
"Seperti yang kami katakan sejak awal, sepak bola memang akan selalu dilanjutkan ketika kondisinya sudah aman dan CTS (komite teknis ilmiah) mengesahkan protokol," kata Spadafora seperti dilansir dari Football Italia.
Baca Juga:
Dibeli Rp 1 Miliar, Sayap Mobil F1 Ini Cuma Dibuat Pajangan Raffi Ahmad
"Italia mulai bangkit kembali. Memang benar bahwa sepak bola harus melakukan hal yang sama. STC setuju dengan protokol medis, tetapi pemain akan langsung dikarantina jika dinyatakan positif," lanjutnya.
"Mengingat semua peristiwa, kami hari ini dapat mengatakan bahwa musim dapat dilanjutkan dari 20 Juni. Saya berharap bahwa dari 13-20 Juni, mereka dapat menyelesaikan Coppa Italia, karena itu akan menjadi sinyal bagi seluruh bangsa," tuturnya menambahkan.
Saat ini, Coppa Italia 2019/2020 telah memasuki babak semifinal. Pada leg pertama, Inter Milan kalah 0-1 dari Napoli dan Juventus bermain imbang 1-1 atas AC Milan.
Baca Juga:
Liga Inggris: Kasus Positif Virus Corona Bertambah Empat
Sementara Liga Italia masih dipimpin oleh Juventus yang mengantongi 63 poin dari 26 pertandingan. Cuma unggul satu poin dari Lazio yang berada di urutan kedua.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Kisah Kim Min-jae, Mantan Anak Asuh Shin Tae-yong yang Bawa Napoli Juara Serie A Italia
-
3 Pemain Kunci yang Bikin Napoli Juara Serie A Italia 2022/2023, Ada Eks Anak Asuh Shin Tae-yong
-
Mattia Pagliuca, Anak Gianluca Pagliuca yang Tertatih Ikuti Jejak Sang Ayah
-
Harus Absen Hingga Akhir Musim Serie A Italia, Ini Curhatan Kiper Keturunan Indonesia
-
Masih Ingat dengan Bek Temperamen Tomas Repka? Kini Lanjutkan Karier sebagai Pemain Tarkam
-
Comeback dengan AC Milan, Zlatan Ibrahimovic Kenang Mino Raiola: Dia Segalanya Buat Saya!
-
Juventus Menang 2-0 Atas Spezia, Angel Di Maria Ukir Catatan Impresif
-
Wasit Galak Serie A Italia Jadi Pengadil di Laga Club Brugge vs Benfica
-
Lecce vs Roma: Ulangi Kenangan Indah 2020 atau Memori Buruk 2012?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib