Bolatimes.com - Sepak bola sejatinya olahraga yang menyehatkan badan dan harus dijauhkan dari hal-hal yang menganggu seperti asap rokok, namun tak bisa dipungkiri masih ada pelatih tim sepak bola yang kecanduan rokok, salah satunya pelatih Chelsea Maurizio Sarri.
Maurizio Sarri harus menahan kecanduan rokoknya selama berada di lingkungan Chelsea. Pelatih asal Italia itu harus meninggalkan kebiasaan lamanya merokok di pinggir lapangan saat masih melatih Napoli beberapa musim lalu.
Pada pertandingan Community Shield antara Chelsea melawan Manchester City yang digelar di Stadion Wembley dengan pengamanan ketat soal rokok, Sarri terlihat sangat gelisah dan mencari sesuatu di tas kecilnya saat jeda babak pertama.
Baca Juga:
Fan Tuntut Bonucci Minta Maaf atas Dosanya Kepada Juventus
Banyak yang menilai Sarri telah memasukkan permen nikotin ke dalam mulutnya, tetapi menurut orang dalam dari Italia dilansir Bolatimes.com dari The Sun, pelatih 59 tahun itu telah memasukkan filter rokok untuk menahan kecanduannya terhadap nikotin.
"Sarri adalah perokok berat. Maurizio tidak bisa merokok di lapangan dan untuk ini dia menempatkan di antara bibirnya filter rokok selama sembilan puluh menit pertandingan," kata orang Italia itu.
Baca Juga:
Manchester United Tolak Tawaran Barcelona untuk Datangkan Pogba
Inggris sendiri telah melarang asap rokok masuk ke dalam tempat umum termasuk stadion sejak 2007, ini adalah upaya kampanye Smoke Free England yang dicanangkan pemerintah. Peraturan ini juga berlaku untuk rokok elektrik.
Selain Sarri, pelatih yang dikenal memiliki kebiasaan merokok diantaranya pelatih Everton Sam Allardyce, Jurgen Kloop dari Liverpool, hingga Carlo Ancelotti dari Napoli.
Baca Juga:
Mantan Pemain Liga Inggris Alami Perlakuan Rasial di Liga Cina
Berita Terkait
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Roberto Mancini Menjadi Pelatih Termahal di Piala Asia 2023, Mengalahkan Bayaran Pep Guardiola di Manchester City
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Liverpool Diprediksi Juara, Persaingan Ketat Lima Besar Makin Panas, Pep Guardiola Mulai Bicara Gelar Liga Inggris
-
Striker Persib dan Eks Anak Asuh Legenda Chelsea Liburan dan Latihan Bareng di Pantai
-
Cerita Levy Madinda Saat Masih Perkuat Persib: 'Korbankan Diri Hadapi Teror' Layaknya Cesar Azpilicueta
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib