Bolatimes.com - Chelsea tampaknya kepincut dengan penampilan kiper Timnas Brasil, Alisson Becker. Klub milik Roman Abramovich itupun siap memboyong Alisson merapat ke Stamford Bridge musim ini.
Dilansir dari Mirror, selangkah lagi kiper AS Roma tersebut dikabarkan bakal menjadi milik Chelsea. Padahal sebelumnya Alisson santer terdengar tengah dibidik Real Madrid.
Chelsea mengaku sudah menyiapkan mahar sebesar 70 juta Euro atau sekitar Rp 1,16 Triliun untuk memboyong pemain berusia 25 tahun tersebut.
Baca Juga:
Neymar Jadi Buah Bibir Paling Populer di Twitter
Keinginan Chelsea untuk memboyong Alisson ditengarai sebagai langkah antisipasi lantaran kiper utama mereka Thibaut Courtois dikabarkan bersiap hengkang usai gelaran Piala Dunia 2018.
Kiper Belgia tersebut disebut tengah dibujuk Real Madrid untuk merapat ke Santiago Bernabeu.
Sementara itu, Alisson memiliki rekor yang lumayan cemerlang selama semusim bersama AS Roma. Dari statistik, mantan kiper Fluminense tersebut tercatat telah mencetak 22 clean sheets dari 49 pertandingan. Sedangnkan bersama Timnas Brasil ia telah mengukir dua kali clean sheets selama penyisihan Grup E Piala Dunia 2018.
Baca Juga:
Paul Pogba Nilai Lionel Messi Pemain Terbaik Satu Dekade Terakhir
Berita Terkait
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Striker Persib dan Eks Anak Asuh Legenda Chelsea Liburan dan Latihan Bareng di Pantai
-
Cerita Levy Madinda Saat Masih Perkuat Persib: 'Korbankan Diri Hadapi Teror' Layaknya Cesar Azpilicueta
-
Gol Spektakuler Mantan Pemain Persib Dikenang Hingga Diunggah Didier Drogba
-
Chelsea Dibuat Gigit Jari Lihat Kai Havert Bersama Arsenal Tampil Moncer, Mikel Arteta: Lebih Nyaman
-
Belum Pulih 100 Persen, Radja Nainggolan Baru Bisa Debut di BRI Liga 1 Pada Tahun Depan
-
Kevin Ray Mendoza Bangga Bisa Debut Bareng Persib Hingga Umbar Janji, Anak Mantan Pemain Chelsea Komentar Begini
-
Radja Nainggolan Perkuat Bhayangkara FC, Ini Kalkulasinya
-
Mantan Anak Buah Pemain Chelsea Menunggu 'Restu' Pelatih Persib: Kapan Diturunkan?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib