Bolatimes.com - Manchester City sukses menjadi jawara Liga Premier Inggris 2017-2018. Kepastian tersebut didapat setelah The Citizens sukses mengalahkan Tottenham Hotspur, sementara Manchester United kalah dari West Bromwich Albion.
Atas hasil tersebut Manchester City kini mengoleksi 87 poin dari 33 laga. Dengan tersisa lima laga atau 15 poin maksimal, mustahil Manchester United mengejar selisih 16 poin tersebut.
Kini, Premier league segera berakhir. Dilansir dari OptaJaya, setidaknya hanya ada empat tim yang merasakan puncak klasemen musim ini. Walaupun Man City lah yang berhasil keluar sebagai juara.
Baca Juga:
Duo Silva Ini Cetak Hattrick di Pekan Keempat Liga 1
1. Arsenal
Klub asuhan Arsene Wenger ini sempat memimpin puncak klasemen Premier League, tepatnya pada 11 Agustus 2017. Hanya sehari pada pekan pertama.
Baca Juga:
Nasib Wasit Michael Oliver Sama Dengan Ovrebo
Namun, Arsenal terseok-seok setelahnya. Kini, Mesut Ozil dkk berada di posisi enam klasemen sementara. Terpaut lima poin dari Chelsea yang duduk di peringkat lima.
2. Huddersfield
Baca Juga:
Penyerang Muda MU Dapat Sepatu Dari Megabintang Real Madrid
Tim yang kini berada di peringkat 15 itu sempat merasakan nikmatnya duduk di puncak klasemen Liga Premier Inggris sehari setelah Arsenal. Tepatnya pada 12 Agustus 2017.
Saat itu, tim yang berjuluk The Terriers tersebut meraih puncak usai menumbangkan Crystal Palace dengan skor telak 3-0.
3. Manchester United
Baca Juga:
Laga ke-100 Gianluigi Donnaruma yang Mengesankan
Pasukan Jose Mourinho juga sempat merasakan posisi teratas klasemen sementara Liga Premier Inggris. Bahkan, mereka berada di puncak selama 34 hari. Durasi yang paling lama di banding Arsenal atau pun Huddersfield.
Saat ini skuat Setan Merah berada di posisi dua klasemen sementara dengan koleksi 71 poin.
4. Manchester City
Tentu saja jawara Liga Premier Inggris ini merasakan puncak paling lama. The Citizens berada di puncak sejak 16 September 2017 hingga saat ini.
Terhitung 240 hari sudah mereka mempertahankan posisi puncak hingga akhirnya kemarin, Senin (16/4/2018), menasbihkan diri sebagai jawara Liga Premier Inggris musim 2017/2018.
Pasukan Pep Guardiola itu berhasil memenangkan 28 laga, tiga hasil imbang, dan hanya dua kekalahan.
Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi
Berita Terkait
-
Pecah Rekor, Erling Haaland Perpanjang Kontrak 10 Tahun di Manchester City
-
Manchester United Alami Dua Kekalahan Beruntun, Ruben Amorim Dipecat?
-
Diminati Man City, Tijjani Reijnders: Saya Akan Tandatangani Kontrak Baru di AC Milan
-
Mohamed Salah Isyaratkan Tinggalkan Liverpool
-
Bek Timnas Indonesia Terdaftar di Skuad Premier League 2024/2025, Jadi Andalan Ipswich Town?
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
Ini Nilai Biaya Gila jika Manchester United Benar-Benar Ingin Singkirkan Pelatih Ten Hag
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Erik ten Hag Dipastikan Terusir, Ini 3 Kandidat Pelatih Manchester United, Zinedine Zidane Paling Dijagokan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Manchester United Alami Dua Kekalahan Beruntun, Ruben Amorim Dipecat?
-
Liverpool Sodori Kontrak Baru, Virgil van Dijk Mau Nerima?
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1