Bolatimes.com - Akun Instagram Kiper Timnas Putri Laos U-19, Tartip Keoinhouan, ramai dicari setelah diberondong gol oleh Timnas Putri Indonesia U-19.
Timnas Putri Indonesia sukses mengalahkan Laos dengan skor 4-1 pada laga Grup A Piala AFF Putri U-19, di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (7/7/2023) malam.
Empat gol Garuda Putri dilesakkan oleh Amelia Nur Sava pada menit ke-17, Claudia Scheunemann (45+3', 68'), dan Ayunda Anggraini (83').
Baca Juga:
CEK FAKTA: Wasit Laga Arema FC vs Persib Bandung Dihukum Erick Thohir Seumur Hidup
Sementara satu gol balasan Laos dipersembahkan oleh Chaikam (12').
Meski kalah, salah satu pemain Laos ada yang sukses meraih kemenangan di hati pecinta sepak bola Tanah Air. Dia adalah Tartip Keoinhouan yang menyilaukan mata netizen.
Tak sedikit kemudian netizen yang kepo dengan Instagram Tartip Keoinhouan. Setelah Bolatimes melakukan penelusuran, ditemukan bahwa akun Instagramnya adalah @tatipkh.
Tartip Keoinhouan memiliki lebih dari empat ribu followers. Ada sebanyak 61 unggahan, yang di antaranya adalah aktivitas bermain sepak bola.
Melihat sorotan dari netizen yang begitu besar, pengikut Tartip Keoinhouan dipredriksi akan meledak dalam beberapa hari ke depan.
Baca Juga:
Finishing Jadi Sorotan Shin Tae-yong, Striker Gacor Keturunan Indonesia Ini Bisa Jadi Pilihan?
Berita Terkait
-
Hati-hati! Instagram Kiper Persib Kena Hack
-
Instagram Shin Tae-yong Diserbu Netizen Minta STY Out, Buntut Polemik Pemanggilan Pemain Timnas
-
Akun Instagram Timnas Indonesia Dikritik Warganet Usai Memposting ini: Harusnya...
-
Stefano Beltrame Semakin Dekat dengan Persib, Pengikutnya Melesat
-
Rekor, Cristiano Ronaldo Jadi Orang Pertama dengan 600 Juta Followers di Instagram
-
Gawang Kiper Laos Dijebol 4 Gol oleh Timnas Putri Indonesia, Netizen: Disuruh Nangkap Bola, Malah Nangkep Hati Warga +62
-
Profil Tartip Keoinhouan, Kiper Cantik Laos yang Viral usai Jadi Lumbung Gol Timnas Putri Indonesia U-19
-
Dibantai Timnas Putri Indonesia, Paras Cantik Kiper Laos Jadi Sorotan Netizen: Gapapa, Bolanya yang Salah!
-
Meroket Tajam, Perbandingan Followers Rafael Struick Sebelum dan Sesudah jadi Pemain Timnas Indonesia
-
Respect! Alejandro Garnancho 'Follow' Asnawi Mangkualam usai Duel Timnas Indonesia vs Argentina
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini