Bolatimes.com - Aksi unik yang dilakukan Diego Ribas saat merayakan juara Copa de Brasil. Ia melibatkan petugas kebersihan di lapangan dalam perayaan juara.
Flamengo berhasil meraih gelar juara Copa de Brasil setelah mengalahkan Corinthians di Maracana, Rio de Janeiro Brasil, Rabu (19/10/2022) waktu setempat.
Kedua tim turun dengan skuad terbaiknya. Pertandingan berjalan selama 90 menit dan berakhir dengan skor imbang 1-1.
Baca Juga:
Prediksi Nottingham Forest vs Liverpool, Lengkap dengan Head to Head hingga Susunan Pemain
Gol dari Flamengo dicetak oleh Pedro pada menit ke tujuh. Sedangkan gol Corinthians dilesakan pemain bernama Giuliano de Paula pada menit ke-82.
Skor imbang membuat pertandingan dilanjutkan melalui adu penalti untuk menentukan siapa yang merebut juara. Hingga dilakukan adu penalti dengan kemenangan Flamengo degan skor 6-5.
Baca Juga:
Prediksi Chelsea vs Manchester United, Lengkap dengan Head to Head dan Susunan Pemain
Para pemain Flamengo pun bersuka cita kembali menjadi juara Copa de Brasil kembali. Ini menjadikan Flamengo menjuarai untuk keempat kalinya pada turnamen yang sama.
Para pemain Flamengo merayakan juara ini di atas lapangan. Tetapi ada satu momen unik dimana salah satu pemain mereka, Diego Ribas berselebrasi dengan petugas kebersihan.
Hal ini tampak dalam sebuah unggahan akun Twitter @FaktaSepakbola. Tampak Diego Ribas membawa tropi ke arah para petugas kebersihan di atas lapangan.
Baca Juga:
PSSI Sambut Kedatangan Asisten Baru Shin Tae-yong: Selamat datang, Cho Byung-kuk!
Lalu para petugas kebersihan pun langsung berkumpul dan merayakan bersama Diego Ribas di atas lapangan. Momen unik ini memang jarang terjadi di dunia persepakbolaan. Salut!
Berita Terkait
-
Bentrok Suporter vs Polisi Brasil, Lupakan Lionel Messi, Sokok Ini Jadi Pahlawan Argentina
-
Hasil dan Jadwal Piala Dunia U-17: Maroko Menang Dramatis, Argentina Pesta Gol, Dua Tiket Tersisa
-
Gareth Southgate Ingin Bawa Inggris Jadi Nomor Satu di Dunia, Kudeta Perancis dan Argentina!
-
Kenapa Juara Piala Dunia U17 Kebanyakan dari Afrika atau Brasil? Ternyata Ada Kaitannya dengan Nasib
-
Skenario 'Enteng' Timnas Indonesia Lolos 16 Besar Piala Dunia U-17, Saingannya Argentina dan Brasil
-
Jadwal Siaran Langsung Piala Dunia U-17 2023 Hari Ini: Ada Inggris, Brasil, dan Argentina
-
Santai dengan Cuaca, Pelatih Brasil U-17: Di Negara Kami Lebih Panas
-
Diisukan KDRT, Anthony Resmi Dicoret dari Timnas Brasil
-
Terbang ke Indonesia, Welber Jardim: Tuhan Memberkati Perjalanan Ini
-
Profil Marcos Sorato, Pelatih Baru Timnas Futsal Indonesia yang Dua Kali Juarai Piala Dunia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini