Bolatimes.com - Seperti umat muslim di seluruh penjuru dunia, pesepak bola yang memeluk agama islam juga tengah bersiap untuk merayakan hari raya Idul Fitri atau lebaran.
Sejumlah pesepak bola bintang di dunia ini memang banyak berkarier di Eropa. Mereka tetap menjalankan ibadahnya dengan taat, tak terkecuali ibadah puasa di bulan suci Ramadhan.
Berikut Bolatimes.com menyajikan lima bintang sepak bola Eropa yang akan rayakan lebaran.
Baca Juga:
Kepo ke Martunis, Atta Halilintar Ingin Diajak Bertemu Cristiano Ronaldo
Pemain asal Bosnia-Herzegovina, Miralem Pjanic, juga akan merayakan hari raya Idul Fitri setelah bulan Ramadhan rampung.
Sebagai informasi, pemain Juventus itu merupakan sosok muslim yang taat. Dia lahir dari pasangan Fahrudin Pjanic dan Fatima Pjanic
Baca Juga:
Diwawancarai Media Korsel, Shin Tae-yong Tegaskan Target Indonesia Juarai SEA Games 2021
Pjanic memang dikenal tak pernah meninggalkan shalat lima waktu. Bahkan, ketika memiliki waktu luang, ia bakal menjalankan ibadah umrah.
2. Sadio Mane
Penyerang sayap Liverpool, Sadio Mane, juga akan menjalani hari raya Idul Fitri. Pemain kelahiran 10 April 1992 ini merupakan sosok muslim yang taat.
Baca Juga:
Jadwal Liga Champions Malam Ini: Manchester City vs Real Madrid
Kabarnya, ketaatan lelaki asal Senegal itu terbentuk karena ayahnya merupakan seorang imam masjid di negara asalnya.
Hal itu tentu saja berpengaruh besar terhadap kehidupan Sadio Mane yang mencerminkan muslim yang taat.
3. Paul Pogba
Baca Juga:
Blunder Konyol Gianluigi Buffon di Serie B Italia, Parma Telan Kekalahan
Gelandang Manchester United, Paul Pogba, dikenal sebagai salah satu pesepak bola yang menjadi mualaf. Dia baru memeluk agama Islam saat usianya menginjak 20 tahun.
Keputusan besar itu diambil setelah Pogba mendapatkan ketenangan batin seusai menjalankan sholat. Ia juga dikenal sebagai pesepak bola yang memuliakan Islam sebagai agamanya.
Setelah bulan Ramadan selesai, pemain asal Prancis itu juga akan menjalani hari raya Idul Fitri alias lebaran.
Sepertinya, Mohamed Salah akan menjalani aktivitas rutinnya setiap lebaran, yakni mudik ke kampung halamannya di Mesir.
Sebelum dibesarkan hingga menjadi pemain bintang seperti saat ini, Mo Salah kecil tumbuh dan berkembang di sana.
Mo Salah merupakan pemain sepak bola yang sukses mengubah pandangan sejumlah warga Eropa yang memandang Islam sebagai agama terorisme.
Seperti muslim lainnya di seluruh dunia, bintang Real Madrid, Karim Benzema, juga akan bersiap-siap merayakan hari raya Idul Fitri.
Sebagai informasi, darah muslim Karim Benzema didapat dari ayahnya, Hafid, dan ibu yang bernama Wahida Djebbara.
Benzema adalah salah satu pesepak bola muslim yang dikenal taat dalam menjalankan ibadah, termasuk menjalani puasa di bulan Ramadhan.
Kontributor: Muh Adif Setiawan
Berita Terkait
-
Karim Benzema Dikabarkan Ingin Meninggalkan Liga Arab Saudi dan Kembali ke Eropa
-
Karim Benzema Dituding Kabur Tinggalkan Al Ittihad, Pelatih: Sudah Kehilangan Hasrat
-
Dihina Cristiano Ronaldo dengan Kekalahan telak, Benzema Hapus Akun Instagram
-
Cristiano Ronaldo Duet dengan Sadio Mane, Al Nassr Menang 5-0
-
5 Pemain dengan Gelar Terbanyak Sepanjang Sejarah: Tak Ada Ronaldo, Messi Nomor Satu
-
Daftar Gaji Bintang Eropa di Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema Tembus Rp3 Triliun per Tahun
-
5 Pemain dengan Gaji Termahal di Liga Arab Saudi, Neymar Hanya Urutan Ketiga
-
Top Scorer Arab Club Champions Cup 2023: Cristiano Ronaldo Berpeluang Lewati Karim Benzema
-
Keuntungan Main di Liga Arab Saudi, Sadio Mane dan Seko Fofana Langsung Umrah Usai Laga Zamalek vs Al Nassr
-
Belum Puas dengan Cristiano Ronaldo Cs , Bos Liga Arab Saudi Bakal Datangkan Pemain Bintang
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini