Bolatimes.com - Beredar di media sosial, potret tiket pertandingan Persib Bandung versus Persija Jakarta di tahun 1995. Potret tersebut viral dan mencuri perhatian.
Diketahui, Persib dan Persija memiliki sejarah rivalitas panjang. Pertandingan dua tim besar Liga Indonesia tersebut tak pernah terlewatkan untuk ditonton penggemar.
Akun Instagram @bobotowatch sempat mengunggah potret yang dijelaskan sebagai foto tiket laga Persib vs Persija di tahun 1995.
Baca Juga:
Bak Kencan Pertama, Curhat Bek Middlesbrough Tak Mampu Menatap Mata Ronaldo
Menurut keterangan unggahan, kedua tim saat itu berlaga di Kompetisi Sepakbola Liga Dunhill yang digelar di Stadion Siliwangi beberapa waktu lalu.
Bagi penonton yang ingin menyaksikan pertandingan antara Persib melawan Persija ini perlu mengeluarkan biaya Rp 6.000 untuk satu orang.
''Inilah potret tiket Persib vs Persija pada Kompetisi Sepakbola Liga Dunhill di Stadion Siliwangi tanggal 21 Mei 1995 lalu'' tulis caption unggahan.
Baca Juga:
Jadwal Coppa Italia Malam Ini: Big Match Inter Milan vs AS Roma
Viral di Instagram, unggahan mengenai foto jadul harga tiket laga Persib melawan Persija tahun 1995 ini lalu mendapat berbagai komentar dari netizen.
''Mahal banget itu'' balas netizen.
''Rp 6.000 di zaman susah itu mahal'' komentar akun lainnya.
Baca Juga:
Beckham Putra Ingin Ikuti Jejak Kakaknya Juara Piala AFF U-23
''Gue masih kelas 4 SD itu'' ungkap netizen.
Kekinian baik Persib maupun Persija masih mengarungi kejuaraan Liga 1 2021/2022. Persib kekinian berada di urutan kelima klasemen sementara Liga 1 dengan torehan 43 poin, sedangkan Persija ada di peringkat tujuh dengan 33 poin.
(Hitekno/Amelia Prisilia)
Baca Juga:
Potret Bahagia Calon Naturalisasi Timnas Indonesia Menanti Kelahiran Anak
Berita Terkait
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024
-
Persib Bandung Resmi Datangkan Pemain Jebolan UEFA Conference League
-
Jelang Liga Bergulir Persib Bandung dan Bobotoh Lakukan Diskusi Soal Keuangan
-
Firasat Bojan Hodak Tentang Madura United, Minta Lupakan Kemenangan dan Sejarah Juara Bersama Persib
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini