Bolatimes.com - Pemain anyar Persis Solo, Alfath Faathier, kembali diterpa isu miring soal rumah tangga. Ia dituding melakukan KDRT ke istrinya yang baru dinikahinya bernama Nadia Christina.
Bahkan, Nadia Christina curhat mendapat KDRT dari sang suami, Alfath Faathier saat dirinya positif di Instagram. Gegara itu, netizen beri tanggapan menohok.
Sebagai informasi, Nadia Christina dan Alfath Fathier baru saja menikah. Pernikahan mereka digelar sekitar sebulan lalu, atau tepatnya pada 6 Juni 2021.
Baca Juga:
Ini Alasan Nomor Punggung 10 Identik dengan Pemain Jago
Alfath Faathier adalah suami dari model Ratu Rizky Nabila sebelum menikah dengan Nadia Christina. Namun, Alfath bercerai saat Ratu tengah hamil tua.
Di saat perceraiannya dengan Ratu Rizky Nabila masih bergulir, Alfath Faathier malah menikah siri dengan Nadia Christina.
Namun yang mengejutkan, Nadia Chritina malah curhat mendapat perlakuan kasar dari sang suami. Kini, foto-foto Alfath Fathier pun lenyap dari Instagram Nadia.
Baca Juga:
Denmark Jadi Tim Pertama yang Bobol Gawang Inggris sejak Maret 2021
Curhat Nadia Christina di Instagram pun ramai ditanggapi warganet. Namun bukan mendapatkan dukungan atau rasa ibu, Nadia justru mendapat cibiran. Warganet ramai-ramai mengatakan kalau apa yang diterima Nadia saat ini adalah sebuah karma.
"Cepet banget dapat karma lo bedua," kata akun @putriinvsr.
"Gilsss karma Tuhan memang senyata itu ya. Jadiin pelajaran ya gaes. Sesama manusia, sesama perempuan, jangan pernah menyakiti perasaan satu samalain. Karna karma itu benar-benar ada. Apa yang kamu tabur, itulah yang akan kamu tuai," ujar akun @isihatimoe.
Baca Juga:
8 Saudara Pesepak Bola Top Dunia yang Cantik Jelita, Ada Adik Neymar
"Karma dibalas. Kemarin-kemarin aja bangga-banggain wkwwk eh sekarang KDRT ekwkw istri sah ditinggalin demi janda wkwkw," timpal akun @whenigoooo.
(Matamata.com/Yohanes Endra)
Baca Juga:
Timnas Indonesia Masuk Grup G Kualifikasi Piala Asia U-23 2022
Berita Terkait
-
Duel Persis vs Barito di Liga 1, Milomir Seslija Minta Anak Asuhnya Tetap Waspada Penuh
-
Puji Permainan Persib, Milomir Seslija Ungkap Kunci Persis Solo Bisa Imbangi Maung Bandung
-
Kemenangan Persib Digagalkan Persis Solo, Ciro Alves: Ini adalah Kesalahan dari Pemain
-
Jelang Bentrok Persib vs Persis di Liga 1, Milomir Seslija Puji Lawan
-
Bojan Hodak Sebut Kondisi Pemain Persib Lebih Siap Hadapi Persis Solo daripada Laga Putaran Pertama
-
Jadwal Siaran Langsung Persib vs Persis di Liga 1: Ciro Alves Siap Merusak Fokus Pertahanan Lawan
-
Duel Persib vs Persis: Henhen Antusias Tampil di Hadapan Bobotoh
-
Prediksi Skor Persib vs Persis Liga 1 2023/2024: Head to Head, Susunan Pemain, Live Indosiar Jam Berapa?
-
Persib Bidik Kemenangan di Awal 2024, Bojan Hodak Harap Bobotoh Padati Stadion Saat Jamu Persis Solo
-
Kondisi Marc Klok dan Edo Bagus Jelang Hadapi Persis Solo, Pelatih Persib Tetap Menimbang-nimbang
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini