Bolatimes.com - Kekasih Cristiano Ronaldo dikabarkan telah pergi ke Madrid, Spanyol. Ada urusan apa Georgina Rodriguez berkunjung ke Madrid?
Disadur dari The Sun pada Selasa (17/11/2020), Georgina Rodriguez dilaporkan pergi ke Madrid menggunakan jet mewah milik Ronaldo seharga 20 juta poundsterling (sekitar Rp380 miliar).
Kepergian Georgina Rodriguez ke Madrid sendiri tidak ada sangkut pautnya terkait sepak bola atau peluang kembalinya Ronaldo ke klub lamanya, Real Madrid. Melainkan ada urusan tentang kemanusiaan.
Baca Juga:
Curhat Georgina Rodriguez, Dulunya Diejek 'Itik Jelek' sebelum Jadi Cantik
Dalam laporan tersebut, Georgina Rodriguez disebut akan membagikan kado Natal awal untuk anak-anak di Madrid. Kekasih Ronaldo akan mengunjungi LSM perlindungan anak Nuevo Futuro.
Dia telah bekerja sama dengan Nuefo Futuro selama tiga tahun terakhir dan berperan sebagai Bapak Natal di acara yang sama tahun lalu. Bahkan, pada awal-awal krisis Covid-19, Georgina Rodriguez juga sempat menyumbang 20 ribu masker kepada LSM terkait.
Seorang juru bicara dari organisasi non profit itu kemudian menggambarkan Georgina sebagai sosok menyenangkan dan berkomitmen tinggi.
Baca Juga:
Seksi saat Berenang, Georgina Rodriguez Digombali Cristiano Ronaldo
"Georgina telah memberi tahu kami bahwa dia sudah mendapatkan semua yang dia mau dalam hidup, tapi hal utama yang dia hargai daalam hidupnya adalah keluarga. Cristiano Ronaldo dan empat anaknya," ucap juru bicara tersebut.
Setelah melakukan kunjungan menggunakan jet pribadi Ronaldo, Gulfstream G200, Georgina Rodriguez akan langsung kembali ke rumah keluarganya di Italia malam ini.
Baca Juga:
Georgina Rodriguez Unggah Foto Pakai 'Kerudung', Netizen: Jilbab Baru?
Berita Terkait
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Drama Full Tegang 90 Menit Al Shabab vs Al Nassr, Cristiano Ronaldo sampai Ketar-ketir
-
Pemegang Gelar Top Skorer Euro Sepanjang Masa Cristiano Ronaldo Murka pada Wasit di Riyadh Season Cup 2024
-
5 Negara Calon Kuat Juara Euro 2024: Satu di Antaranya Tampil Sempurna di Babak Kualifikasi
-
Persib vs Persis: Bobotoh Minta Stefano Beltrame Buktikan Diri, 'Cristiano Ronaldo' Ikut Nimbrung
-
Romelu Lukaku Pencetak Gol Terbanyak Kualifikasi Euro 2024, Langkahi Cristiano Ronaldo Sekaligus Ukir Sejarah Baru
-
Euro 2024: Courtois Memastikan Dirinya Absen, Ini 4 Kiper Timnas Belgia bakal Bersaing
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Profil Stadion untuk Laga Timnas Indonesia vs Jepang: Pernah Buat Cristiano Ronaldo Menangis
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini