Galih Priatmojo | Irwan Febri Rialdi
Liana Tasno (@lianatasno/Galih)

Bolatimes.com - Sosok Liana Tasno belakangan ini cukup familiar bagi para pecinta sepak bola, terkhusus bagi para penggemar PSIM Yogyakarta. Dara cantik yang pernah bertugas di PSSI ini pun sempat disebut sebagai sosok bidadari yang kemudian viral. 

Perempuan yang kini bertugas sebagai Comercial Deputy Director di PSIM Yogyakarta itu menyebut bahwa dunia olahraga bukanlah sesuatu yang asing baginya. Sebab sebelum nyemplung di dunia sepak bola, perempuan kelahiran 19 Juli 1983 ini sempat juga terlibat di ajang Indonesian Basketball League (IBL) sebagai Creative Marketing. Ia bertugas sekira 9 bulan saat itu.

Selama berkecimpung di dunia olahraga yang mayoritas berisi kaum laki-laki, Liana mengakui tak jarang dapat perlakuan kurang nyaman. Namun, ia menyebut justru selama di PSIM urung mendapati situasi seperti itu.

Baca Juga:
Jadwal Lengkap Liga Primer Inggris Pekan Pertama, Ada MU vs Chelsea

"Kalau digodain ya ada. Tapi selama saya tugas di PSIM nih malah belum," ujarnya.

"Cuma bedanya memang saya ngerasanya ada perbedaan atitude kalau pemain bola saya ngerasanya mereka lebih santun, kalau ketemu saya malah mereka cium tangan. Saya kalau sama pemain bola lebih nyaman karena sama-sama saling menghormati," jelasnya.

Nah, buat kamu yang masih penasaran atau kepo tentang sosok Liana, berikut tim Suara.com sajikan sejumlah fakta tentang si bidadari mataram ini yang jarang diketahui banyak orang.

Baca Juga:
Lima Pemain Liverpool Dominasi Calon Peraih Penghargaan Liga Champions

 

Liputan khas ini disajikan oleh reporter suara.com Irwan Febri Rialdi

Baca Juga:
Valverde Bosan Ditanya Terus soal Nasib Neymar

Load More