Bolatimes.com - Netizen merasa yakin jika bintang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe dan Neymar akan tetap bertahan di Parc des Princes. Pasalnya, video peluncuran jersey baru PSG di musim 2019/2020 menampilkan wajah dua pemain itu yang santer diberitakan bakal hengkang di musim ini.
Spekulasi publik mengenai masa depan Mbappe mulai sedikit menemui titik terang. Begitu juga dengan Neymar yang santer diberitakan ingin segera berlabuh ke Barcelona di musim ini.
Dalam unggahan video peluncuran jersey baru penggawa Les Parisiens di akun jejaring sosial @psg, menampilkan dua sosok bintang raksasa Prancis, Mbappe dan Neymar. Mereka terlihat memamerkan seragam baru PSG untuk menyambut kompetisi di musim baru. Berikut videonya.
Baca Juga:
Presiden La Liga Berikan Syarat Khusus pada Neymar Jika Balik ke Barcelona
"Ini bukti Neymar akan hadir di musim depan," ujar akun @williamrodde.
"Yeay, Neymar akan bertahan di PSG," tulis akun erion6275.
Baca Juga:
Begini Cara Keren Mbappe Jawab Rumor Palsu yang Mencatut Namanya di Twitter
"Neymar dan Mbappe satu video, mereka bertahan," kata akun @sylwag.
"Ingin lihat Neymar dan Mbappe di PSG musim depan, ini buktinya," kata akun @sylvain.villegas.
Di lain sisi, beberapa fans PSG berharap peluncuran jersey yang menampilkan wajah Mbappe dan Neymar untuk musim baru, benar-benar menjawab spekulasi netizen terkait masa depan mereka tetap merumput di tanah Prancis.
Baca Juga:
Paris Saint Germain Tegaskan Mbappe Tetap Bertahan Hingga Musim Depan
Berita Terkait
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Top Skor Piala Asia 2023: Striker Thailand dan Winger PSG asal Korea Selatan Pimpin Klasemen
-
Bukti CR7 Habis? Romelu Lukaku Paling Garang, Kylian Mbappe Intai Cristiano Ronaldo
-
Sejumlah Nama Bintang Dunia Tercatat Alumni Piala Dunia U-17, Siapa Saja
-
Piala Dunia U-17: Maroko Bawa Pemain Terbaik, Termasuk Wonderkid PSG dan Juventus
-
Usai Dicoret Bima Sakti, Lionel Sinathrya Justru Promosi ke Paris Saint-Germain U-19
-
Dicoret Timnas Indonesia U-17, Lionel Sinathrya Langsung Gabung PSG
-
Hasil Drawing Liga Champions 2023-2024: Bayern-Man United Segrup, PSG Masuk Grup Neraka
-
Daftar Gaji Bintang Eropa di Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema Tembus Rp3 Triliun per Tahun
-
Deretan Bintang Top Eropa yang Kini Resmi Hijrah ke Liga Arab Saudi, Terkini Neymar
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini