Bolatimes.com - Pemain diaspora Ocean Lim mengisyaratkan dirinya dicoret dari seleksi Timnas Indonesia U-17 tak lama setelah dirinya dipanggil ke pemusatan latihan (TC).
Ocean Lim termasuk 10 pemain baru yang dipanggil ke seleksi Timnas U-19, usai sembilan nama dipulangkan dari seleksi tahap awal.
Namun, pemain yang berkarier di Marcet Football Academy di Barcelona, Spanyol tersebut tak ikut diboyong ke Bali untuk pertandingan uji coba, Rabu (2/8/2023).
Baca Juga:
Timnas Indonesia U-17 Dilibas Barcelona Juvenil A, Bima Sakti: Pasti Kita Ingin Menang, Tapi...
Melalui akun Instagram pribadinya, Ocean Lim memberikan sinyal dirinya sudah tak ikut seleksi lewat sebuah postingan.
Mulanya, ia mengaku senang bisa dipanggil ke seleksi Timnas Indonesia U-17 dan menyampaikan terima kasih kepada PSSI, Bima Sakti hingga para pemain.
"Merupakan sebuah kehormatan dan pengalaman berharga ddipanggil dan dilatih di seleksi Timnas U-17. Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada @pssi, @bimasakti_tukiman dengan semua tim pelatih, dan juga rekan satu tim," tulisnya.
Baca Juga:
PSIS Semarang Tanpa Carlos Fortes saat Hadapi Madura United, Yoyok Sukawi: Kami Ikhlas
Selepas itu, Ocean Lim berharap bisa kembali bergabung untuk periode selanjutnya. Ia pun mendoakan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023.
"Semoga kalian mendapatkan yang terbaik di Piala Dunia U-17. Semoga bisa gabung lagi tahun depan," sambungnya.
Seperti diketahui, seleksi Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2023 menerapkan sistem promosi dan degradasi pemain.
Baca Juga:
Eks Utusan PSSI Usulkan Dua Diaspora di Liga Australia untuk Timnas Indonesia U-17
Bima Sakti pun belum mengumumkan secara resmi siapa saja pemain baru yang terdegradasi atau dipulangkan dari seleksi.
Berita Terkait
-
Terima Kasih Bima Sakti, PSSI Resmi Mendepaknya dari Kursi Pelatih Timnas Indonesia U-17
-
Seret Nama Ketum PSSI Erick Thohir, Bima Sakti Beberkan Alasan Coret Banyak Pemain Keturunan di Timnas Indonesia U-17
-
Saat Pemain Maroko U-17 Dibuat Ketawa oleh Bima Sakti: Saya Punya Juga, Pemain dari MU
-
Bima Sakti Buka-bukaan Alasannya Coret Pemain Keturunan di Timnas Indonesia U-17: Sesuai Arahan, Cari yang Berkualitas
-
5 Tim Gagal Raih Poin pada Piala Dunia U-17 2023, Rapor Timnas Indonesia Lebih Baik
-
Garuda Muda Pulang ke Jakarta, Bima Sakti Colek Indra Sjafri yang Latih Timnas Indonesia U-20
-
Erick Thohir Bocorkan Nasib Bima Sakti dan Frank Wormuth usai Timnas Indonesia U-17 Kalah dari Maroko
-
Piala Dunia U-17: Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Maroko, Saksikan di Sini
-
Tercatat Dalam Sejarah, Arkhan Kaka Pencetak Gol Pertama Indonesia di Piala Dunia
-
Jadwal Pertandingan dan Siaran Langsung Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024