Bolatimes.com - Jelang musim baru Liga 1, PSIS Semarang berencana mengadakan pertandingan uji coba melawan juara Liga Kamboja, Phnom Penh Crown FC.
Uji tanding ini juga akan menjadi momentum peluncuran tim PSIS Semarang yang akan menghadapi kompetisi musim depan.
"Kami jadwalkan pertandingan uji coba melawan tim papan atas Kamboja, sekaligus peluncuran tim," kata CEO PSIS Semarang A.S.Sukawijaya dalam siaran pers di Semarang, Jumat,
Baca Juga:
Bangkit dari Cedera Lolos ke Semifinal Indonesia Open 2023, Yeremia Rambitan: Ini Sangat Berarti
Walau begotu, pria yang akrab disapa Yoyok Sukawi itu belum bisa memastikan tanggal pelaksanaan pertandingan
Menurut dia, saat ini sedang dalam tahap proses perizinan dan administrasi pertandingan yang rencananya digelar di Stadion Jatidiri Semarang itu.
"Tanggal pertandingan akan dirilis setelah perizinan dan administrasi beres," tambahnya.
Baca Juga:
Zico Soree Dikontrak Klub Belanda usai Batal Dinaturalisasi, Netizen: Semoga Diangkut ke Timnas Lagi
PSIS Semarang sudah menggelar sejumlah uji tanding menjelang kompetisi musim depan, antara lain melawan Persik Kendal dan Persijap Jepara.
Tim yang menempati peringkat 13 pada klasemen akhir Liga 1 Indonesia 2022- 2023 tersebut sudah mendatangkan sejumlah pemain baru, termasuk tambahan tiga pemain asing untuk memenuhi kuota.
(Antara)
Baca Juga:
Siap Tempur, Janji Rafael Struick Jelang Timnas Indonesia Lawan Argentina
Berita Terkait
-
Prediksi Skor Bali United vs PSIS Semarang: Head to Head, Susunan Pemain, Siaran Langsung Liga 1 Malam Ini
-
PSIS Semarang akan Mencoba Pemainan Terbaik untuk Hadapi Bali United
-
Diintip Madura United di Klasemen Liga 1, Bali United Bertekad Rebut Tiga Poin dari PSIS Semarang
-
Taklukan PSIS, Persib Bandung Merangsek Naik Ke Posisi 2 Klasemen Sementara
-
Persib Absen, Kevin Ray Mendoza Gagal Lagi
-
Kok Bisa PSIS Tetap Gacor meski Ditinggal Striker Tajam Sekelas Carlos Fortes
-
Intip Posisi Persib di Klasemen Liga 1 Usai Bali United Kalah: Ada Pesaing Baru!
-
Posisi Persib di Klasemen Liga 1 Sangat Tidak Aman Usai PSIS Menang
-
Sedang Berlangsung! Link Live Streaming Persebaya vs PSIS, Posisi Persib Terancam
-
UPDATE Jadwal Persib vs Persis Solo, Begini Cara Dapat Tiket Nonton, Ada Diskon Besar Buat Bobotoh
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024