Bolatimes.com - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, merasa kecewa dengan keputusan FIFA yang mencoret Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.
Apalagi dirinya sebagai gubernur wilayah yang mejadi salah satu venue Piala Dunia U-20 2023 sudah menyiapkan Stadion Si Jalak Harupat dengan baik.
"Mewakili perasaan seluruh masyarakat mengaku ada kekecewaan luar biasa atas kegagalan tersebut," kata Ridwan Kamil, dilansir dari Antara.
Baca Juga:
Malaysia Jadi Satu-satunya Negara ASEAN yang Sukses Gelar Piala Dunia U-20
"Apalagi Jawa Barat sudah menyiapkan salah satu stadionnya, Si Jalak Harupat. Kemudian stadion-stadion lain untuk latihan," lanjutnya.
Menurut Ridwan Kamil keputusan FIFA harus diambil hikmahnya dan dilihat secara objektif dan dirinya juga meminta warga menahan komentar negatif menanggapi keputusan tersebut.
"Jadi kita harus ambil hikmahnya, mungkin keputusan FIFA ini harus kita lihat secara objektif. Di bulan Ramadan kita tahan memberi komentar atau hal yang kurang baik, karena sedang bulan suci," ujar Ridwan Kamil lagi.
Baca Juga:
Daftar Negara yang Pernah Batal Gelar Piala Dunia U-20, Terkini Indonesia
Persiapan Piala Dunia U-20 2023 awalnya berjalan baik. Namun, dua bulan menjelang event resmi dibatalkan oleh FIFA setelah ada penolakan-penolakan terhadap Israel.
Berita Terkait
-
Erick Thohir dan Federasi Sepakbola Singapura Bekerja Sama untuk Mencalonkan Diri sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20
-
Sukses Tuan Rumah Piala Dunia U-17, Indonesia Bakal Menjadi Host Piala Dunia U-20 Pada 2025
-
Indra Sjafri Kantongi Komposisi Skuat untuk Asian Games 2022, Ada Jebolan SEA Games 2023 dan Piala Dunia U-20
-
4 Pemain Bintang Jebolan Timnas Indonesia U-20 Resmi Ikut Pendidikan Kepolisian
-
Stadion Manahan Solo akan Jadi Venue Semifinal dan Final Piala Dunia U-17 2023
-
Terbukti Benar, Apa yang Dikatakan Shin Tae-yong Jelang Piala Dunia U-20 Kini Jadi Kenyataan
-
Dikontrak 4 Tahun, Indra Sjafri Dapat Tantangan Besar Bersama Timnas Indonesia U-20
-
Lebih Hebat dari Thailand, Indonesia Jadi Satu-satunya Negara ASEAN yang Tampil di Piala Dunia Senior, U-20, dan U-17
-
Profil Cesare Casadei, Gelandang Timnas Italia yang Jadi Top Skor di Piala Dunia U-20 2023
-
Profil Cesare Cisadei, Wonderkid Chelsea Pemain Terbaik Sekaligus Top Skor Piala Dunia U-20 2023
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024