Bolatimes.com - Dalam hitungan pekan Piala AFF 2022 bakal segera digelar, sederet fakta menarik iringi gelaran turnamen sepak bola dua tahunan ASEAN ini.
Piala AFF 2022 mulai digelar pada 20 Desember 2022, timnas Indonesia masih saja belum bisa memetik satu gelar juara dari ajang ini.
Catatan termanis timnas Indonesia hanyalah sebagai runner-up Piala AFF sebanyak enam kali, bukti bahwa kekuatan skuad Garuda kuat.
Termasuk digelaran 2020, di mana saat itu timnas Indonesia lagi-lagi harus mengakui keunggulan Thailand di partai final.
Terlepas dari itu, sederet fakta menarik iringi gelaran Piala AFF 2022 yang bakal segera dimulai dan seperti apa menariknya? berikut penjelasannya.
1. Sponsor Baru
Sejak edisi 1994 hingga 2004, Piala AFF disponsori oleh Tiger yang merupakan sebuah perusahaan minuman yang berasal dari Singapura.
Kemudian pada 2008 hingga 2020 berganti nama menjadi AFF Suzuki Cup, produsen otomotif asal Jepang itu berhasil menjadi sponsor utama.
Hingga pada 2022, penamaan turnamen ini kembali diubah menjadi Mitsubishi Electric Piala AFF 2022 di mana produk tersebut menjadi sponsor utama ajang ini.
2. Format 2018
Turnamen Piala AFF 2022 digelar menggunakan format berbeda dari edisi 2020, format pertandingan yang digunakan adalah saat edisi 2018.
Di mana format kandang-tandang yang dipakai mulai dari babak penyisihan grup hingga partai final, penggunaan format ini juga memberi konsekuensi.
Dua tim dengan peringkat FIFA terendah harus menjalani laga play-off untuk bisa masuk ke babak penyisihan grup.
Partai semifinal dan final tetap mengikuti pakem yang sudah ditetapkan sejak 2004, yakni menggunakan format kandang-tandang.
3. Brunei Darussalam is Back!
Brunei Darussalam untuk pertama kalinya sejak 1996 kembali kancah Piala AFF, kepastian ini didapat setelah sukses mengunci kemenangan di babak play-off melawan Timor Leste.
Kemenangan atas Timor Leste membuat Brunei Darussalam melaju ke babak penyisihan grup, tergabung dalam Grup A Piala AFF 2022.
Bersama Indonesia, Filipina, Kamboja dan Thailand yang bakal menjadi lawan Brunei Darussalam sekembalinya ke Piala AFF.
Berita Terkait
-
Tanpa Ampun! Vietnam Permalukan Brunei 15-0 di Laga Perdana Piala AFF U-16 2024
-
Resmi! Timnas Indonesia Naik ke Posisi 145, Makin Dekati Timnas Malaysia
-
Respons ADO Den Haag usai Rafael Struick Jadi Penghangat Bangku Cadangan Lawan Brunei
-
3 Tim ASEAN yang Lolos ke Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ada Timnas Indonesia
-
Profil Hakeme Yazid Said, Pemain Brunei Darussalam yang Ajak Pratama Arhan Bertukar Jersey
-
Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026, Langsung Masuk Grup F
-
Ranking FIFA Timnas Indonesia jika Kalahkan Brunei, Gusur Negara Afrika tapi Dibayangi Hong Kong
-
Hokky Caraka Sudah, Dua Wonderkid Timnas Indinesia Ini Berpeluang Debut Lawan Brunei Darussalam
-
Tanpa Ampun, Shin Tae-yong Pastikan Timnas Indonesia Tampil Menyerang Lagi Lawan Brunei
-
Shin Tae-yong Berharap Brunei Tampil Lebih Baik saat Hadapi Timnas Indonesia di Leg Kedua
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024