Bolatimes.com - Liga 1 2020 sebentar lagi bergulir. Arema FC yang menjadi salah satu kontestan masih bergeliat mencari pemain untuk semakin memantapkan tim.
Teranyar, manajemen Arema FC meminjam dua pemain Persija Jakarta. Menurut asisten pelatih Charis Yulianto, kedua pemain tersebut adalah Heri Susanto dan Feby Eka Putra.
Menurutnya, pihak klub sudah menyampaikan perihal peminjaman tersebut kepada Persija. Ia berharap prosesnya bisa selesai dalam beberapa hari ke depan.
Baca Juga:
Dikontrak Tim Senior Bali United, Ini Harapan Irfan Jauhari
''Keinginan mendatangkan dua pemain ini sudah disampaikan manajemen Arema FC kepada Persija. Responsnya juga cukup baik. Semoga dua-tiga hari ke depan sudah ada keputusan,'' ujar Charis, seperti dilansir dari wearemania.net.
Charis menambahkan, dua pemain yang berposisi sebagai penyerang sayap itu bisa segera datang. Dengan begitu, keduanya segera bisa mengikuti persiapan dengan skuat Singo Edan di sisa waktu sebelum Liga 1 2020 bergulir pada 29 Februari mendatang.
Charis pun membeberkan alasan tim pelatih Arema FC mendatangkan dua pemain tersebut. Baik Heri maupun Feby dinilai cocok dengan kriteria pemain yang diinginkan pelatih Mario Gomez.
Baca Juga:
Masih 19 Tahun, Irfan Jauhari Resmi Dikontrak Tim Senior Bali United
''Kami masih kekurangan pemain di posisi sayap, butuh pemain yang kuat dalam penguasaan bola, punya kecepatan, kuat dalam menyerang maupun bertahan. Saya melihat kedua pemain ini ada potensi untuk bisa bergabung dengan Arema,'' tandas Charis.
Lebih lanjut, keinginan mendatangkan Heri dan Feby tak terlepas dari keputusan Arema FC meminjamkan tiga pemainnya, yakni Alfin Tuasalamony, Ganjar Mukti, dan Pandi Lestaluhu. Setelah dievaluasi usai Piala Gubernur Jawa Timur 2020, mereka kurang memenuhi harapan Mario Gomez.
Baca Juga:
Baru Sembuh, Hazard Sudah Cedera Lagi
Berita Terkait
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ungkap Penyebab Persija Kalah dari Persib
-
Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Atas Persija
-
Link Live TV Nonton Persib vs Persija di Liga 1: Sarat Emosi Adu Gengsi
-
Marc Klok Hatinya Berketar di Laga Persib vs Persija, Bukan karena Mantan Team Melainkan Ini Penyebabnya
-
PREDIKSI Skor Persib vs Persija di Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ingin Persija Bawa Pulang Tiga Poin dari Markas Persib
-
Duel Persib vs Persija tanpa Penonton di Stadion, Nick Kuipers Bilang Begini
-
Duel Persib vs Persija di Liga 1 2023/2024, Bojan Hodak Sebut Anak Asuhnya Tak Perlu Tambahan Motivasi
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024