Bolatimes.com - PSS Sleman bisa dibilang sebagai salah satu tim yang melakukan perubahan besar untuk menghadapi Liga 1 2020. Manajemen PSS melakukan pergantian sektor pelatih dan melepas banyak pemain.
Di kubu pelatih, PSS Sleman melepas Seto Nurdiantoro. Padahal, pelatih berlisensi AFC Pro itu sukses membawa tim berjuluk Elang Jawa itu juara Liga 2 2018 dan finis di urutan ke-8 Liga 1 2019.
Sebagai gantinya, manajemen PSS menunjuk mantan asisten pelatih Timnas Indonesia dan Persija Jakarta, Eduardo Perez. Pelatih asal Spanyol itu dikontrak selama satu musim.
Baca Juga:
Mobilnya Ditabrak oleh Zinedine Zidane, Pria Ini Malah Kegirangan
Kemudian, ada perombakan di tubuh pemain. Menurut catatan Suara.com, ada 16 pemain PSS yang dilepas di akhir musim 2019. Sebagian besar dari mereka adalah pemain yang menjadi andalan selama di Liga 1 2019.
Ke-16 pemain tersebut adalah Brian Ferreira, Jajang Sukmara, Antoni Nugroho, Kushedya Hari Yudo, Sidik Saimima, Dave Mustaine, Haris Tuharea, Ikhwan Ciptadu, Rangga Muslim, Ricky Kambuaya, Samuel Christianson, Try Hamdani, Yudha Alkanza, Ardan Aras, Purwaka Yudhi, dan Arie Sandy.
Setelah kehilangan 16 pemain, PSS resmi mendatangkan 9 nama baru. Mereka adalah Alex Sander, Hamdan Zamzani, Aaron Evans, Samsul Arifin, Dendi Maulana, Arthur Irawan, I Gede Sukadana, Fitra Ridwan, dan Irfan Bachdim.
Baca Juga:
Video Detik-detik Irfan Bachdim Gabung PSS Sleman
Irfan Bachdim bisa dibilang sebagai mega transfer PSS sejauh ini. Berlabel Timnas Indonesia, penyerang berdarah Belanda itu diboyong dari Bali United dan diikat kontrak selama satu tahun.
Berikut daftar pemain keluar PSS:
1. Brian Ferreira (asing)
2. Jajang Sukmara
3. Antoni Nugroho
4. Kushedya Hari Yudo
5. Sidik Saimima
6. Dave Mustaine
7. Haris Tuharea
8. Ikhwan Ciptadu
9. Rangga Muslim
10. Ricky Kambuaya
11. Samuel Christianson
12. Try Hamdani
13. Yudha Alkanza
14. Ardan Aras
15. Purwaka Yudhi
16. Arie Sandy
Baca Juga:
Erik ten Hag Benarkan Hakim Ziyech akan Merapat ke Chelsea
Daftar sementara pemain baru PSS:
1. Alex Sander
2. Hamdan Zamzani
3. Aaron Evans (asing)
4. Samsul Arifin
5. Dendi Maulana
6. Arthur Irawan
7. I Gede Sukadana
8. Fitra Ridwan
9. Irfan Bachdim
Baca Juga:
Konate Gagal Eksekuti Penalti, Aji Santoso: Ronaldo dan Messi Juga Pernah
Berita Terkait
-
Terlibat Match Fixing, PSS Sleman dan Madura United Terancam Degradasi, Begini Komentar Erick Thohir
-
Thom Haye Ingin Bela Timnas Indonesia, Bagaimana Respon PSSI?
-
Boyong 22 Amunisi ke Markas Persib, Pelatih Persik Senang, Ini Penyebabnya
-
Kata Bojan Hodak Soal Kekuatan Persik, Soroti 6 Pemain Termasuk Irfan Bachdim
-
Persib Harus Waspada Nih! Irfan Bachdim Ungkap Tekadnya Bersama Persik
-
Coach Justin Sebut Seto Nurdiantoro Cocok Latih Timnas Indonesia U-19, Setuju?
-
Eks Pemain Real Betis Jadi Pelatih Baru PSS Sleman, Asistennya Mantan Pemain Asing Persib
-
Dua Klub yang Dirugikan Wasit di Pekan ke-16 Liga 1 2023/2024, Ada Persija Jakarta
-
Hokky Caraka Tanggapi Rumor Hijrah ke PSIS Semarang
-
Laga Debut, Hokky Caraka Merasa Wajar Tak Cetak Gol Lawan Brunei Darussalam
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024