Bolatimes.com - Di tengah pandemi virus corona seperti sekarang, tak banyak yang bisa dilakukan oleh klub demi menggenjot kondisi keuangan. Namun tim Divisi Empat Bundesliga Jerman ini punya akal yang cukup unik agar mendapat pemasukan.
Klub tersebut bernama Lokomotive Leipzig. Mereka menggelar pertandingan virtual menghadapi lawan yang belum diketahui pada 8 Mei mendatang.
Yang cukup mengejutkan, Lokomotive Leipzig sukses menjual hingga 120 ribu lebih tiket per 11 April lalu. Merujuk dari laporan Fox Sport, satu tiketnya dijual seharga 1 euro atau setara Rp 17 ribu.
Baca Juga:
Bagi Bos Borneo FC, Ratu Tisha Sukses Jalankan Peran sebagai Sekjen PSSI
Maka jika ditotal Lokomotive Leipzig mendapat pemasukan dari tiket senilai Rp 2,1 miliar lebih. Jumlah tersebut sudah cukup membantu untuk mengatasi krisis keuangan akibat pandemi virus corona.
''Ketika kami memulai kampanye pada 19 Maret, tidak ada yang bisa membayangkan bahwa kami akan memecahkan tanda 120.000 begitu cepat,'' ungkap Presiden Lokomotive Leipzig, Thomas Lowe.
''Atas nama klub, saya ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pendukung yang telah membuat kontribusi ini. Sangat menyenangkan melihat bagaimana keluarga biru dan kuning bersatu di masa-masa sulit ini,'' imbuhnya.
Baca Juga:
COO Bhayangkara FC Kaget Ratu Tisha Mundur dari PSSI
Kesuksesan Lokomotive Leipzig menjual tiket tersebut juga turut diunggah di akun Instagram klub. Mereka membeberkan bahwa penjualan tiket virtual ini bahkan melebihi rekor dari pertandingan nyata.
Rekor tersebut terakhir kali terjadi saat menghadapi wakil Prancis, Bordeaux di laga semifinal Piala Winner tahun 1987. Kala itu laga digelar di Central Stadium dan disaksikan lebih dari 120 ribu penonton.
Berita Terkait
-
Jude Bellingham Jadi Pemain Terbaik Bundesliga 2022-2023 Meski Timnya Gagal Juara
-
Kisah Union Berlin, Cuma Butuh 4 Tahun untuk Tampil di Liga Champions sejak Promosi ke Bundesliga
-
Menang Dramatis, Bayern Munchen Juara Bundesliga 2022-2023
-
Duh Bayern Muenchen, Terancam Gagal Juara Bundesliga Jerman usai Kalah dari 1-3 RB Leipzig
-
Kronologis Pemecatan Julian Nagelsmann dari Bayern Munich, Berawal dari Rapat 61 Menit
-
Pemain Berdarah Indonesia Ethan Kohler Selangkah Lagi Gabung ke Werder Bremen
-
Dianggap Penurunan Karier karena Latih Persija, Thomas Doll Kasih Jawaban Menohok
-
Punya Kontrak Tiga Tahun dengan Persija, Thomas Doll Masih Bermimpi Kembali ke Bundesliga
-
Siapa Ethan Kohler? Pemain Berdarah Indonesia yang Bakal Bermain di Bundesliga Musim Depan
-
Raksasa Bundesliga Tertarik Rekrut Pemain Berdarah Indonesia Berusia 17 Tahun, Siapa Dia?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter